
Bola.net - Empoli dan AS Roma akan berjumpa di pekan ke-28 Serie A 2024/2025. Pertandingan Liga Italia antara Empoli vs AS Roma ini dijadwalkan kick-off Senin, 10 Maret 2025, jam 00.00 WIB, live streaming di Vidio.
Roma perlu waspada dengan rekor buruk mereka melawan Empoli. Dalam dua pertemuan terakhir di Serie A, Roma selalu kalah 1-2. Salah satu kekalahan itu bahkan terjadi di Olimpico pada awal musim ketika mereka masih dilatih Daniele De Rossi.
Melihat kondisi terkini kedua tim, Roma layak diunggulkan untuk menang kali ini. Performa buruk Empoli membuat Roma berpeluang besar membalas kekalahan mereka sebelumnya. Namun, jika lengah, Roma bisa kembali tersandung.
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming Empoli vs AS Roma
Kompetisi: Serie A/Liga Italia
Pertandingan: Empoli vs AS Roma
Stadion: Carlo Castellani
Hari, tanggal: Senin, 10 Maret 2025
Jam: 00.00 WIB
Siaran langsung TV: -
Live streaming: Vidio
Link live streaming: Klik di sini
PERHATIAN: Ada beberapa pilihan paket untuk live streaming konten sport di Vidio. Ada paket Platinum dengan harga mulai Rp39.000, dan ada pula paket Diamond (Platinum + Premier League) dengan harga mulai Rp79.000. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Prediksi Starting XI Empoli vs AS Roma
Empoli (3-4-2-1): Silvestri; Goglichidze, Marianucci, De Sciglio; Gyasi, Grassi, Maleh, Pezzella; Esposito, Henderson; Colombo.
Pelatih: Roberto D'Aversa.
Info skuad: Sazonov (cedera), Haas (cedera), Pellegri (cedera), Ismajli (meragukan), Viti (meragukan), Fazzini (meragukan), Zurkowski (meragukan), Anjorin (meragukan), Solbakken (meragukan), Ebuehi (meragukan).
AS Roma (3-4-2-1): Svilar; Rensch, Hummels, Ndicka; Saelemaekers, Kone, Paredes, Angelino; Dybala, Pellegrini; Shomurodov.
Pelatih: Claudio Ranieri.
Info skuad: Mancini (suspended), Celik (meragukan).
Head to Head Empoli vs AS Roma
5 pertemuan terakhir
26/08/24 Roma 1-2 Empoli (Serie A)
27/05/24 Empoli 2-1 Roma (Serie A)
18/09/23 Roma 7-0 Empoli (Serie A)
05/02/23 Roma 2-0 Empoli (Serie A)
13/09/22 Empoli 1-2 Roma (Serie A).
5 pertandingan terakhir Empoli (K-K-K-S-S)
09/02/25 Empoli 0-2 AC Milan (Serie A)
16/02/25 Udinese 3-0 Empoli (Serie A)
24/02/25 Empoli 0-5 Atalanta (Serie A)
27/02/25 Juventus 1-1 Empoli (Coppa Italia) - Menang adu penalti
02/03/25 Genoa 1-1 Empoli (Serie A).
5 pertandingan terakhir AS Roma (M-M-M-M-M)
17/02/25 Parma 0-1 Roma (Serie A)
21/02/25 Roma 3-2 Porto (Liga Europa)
25/02/25 Roma 4-0 Monza (Serie A)
03/03/25 Roma 2-1 Como (Serie A)
07/03/25 Roma 2-1 Athletic Bilbao (Liga Europa).
Klasemen Serie A
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Empoli vs AS Roma - Serie A/Liga Italia
Liga Italia 9 Maret 2025, 21:00
-
Prediksi Empoli vs AS Roma 10 Maret 2025
Liga Italia 9 Maret 2025, 06:04
-
Serigala Ibu Kota dan Lawan yang Tak Boleh Dipandang Sebelah Mata
Liga Italia 9 Maret 2025, 01:04
-
Jadwal Serie A Pekan Ini Live di Vidio, 8-11 Maret 2025
Liga Italia 7 Maret 2025, 18:18
-
Menang 5 Laga Beruntun, Siapa Bisa Hentikan AS Roma-nya Claudio Ranieri?
Liga Italia 7 Maret 2025, 10:47
LATEST UPDATE
-
Italia Dibantai Norwegia di San Siro, Ini Pengakuan Pahit Locatelli
Piala Dunia 17 November 2025, 13:23
-
Gacor di Timnas Inggris, Harry Kane Lampaui Rekor Gol Pele
Piala Dunia 17 November 2025, 12:26
-
Apakah Portugal Lebih Baik Tanpa Cristiano Ronaldo? Ini Jawaban Roberto Martinez
Piala Dunia 17 November 2025, 12:12
-
Jadwal Live Streaming Formula 1 Las Vegas 2025 di Vidio, 21-23 November 2025
Otomotif 17 November 2025, 11:47
-
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 17 November 2025, 11:47
-
Otomotif 17 November 2025, 11:47

-
Akhirnya! Lisandro Martinez Bakal Comeback di MU Pekan Ini?
Liga Inggris 17 November 2025, 11:44
-
Reaksi Penuh Gairah Cristiano Ronaldo Usai Portugal Resmi Lolos ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 11:36
-
Spill Fabrizio Romano Spill Gelandang Incaran Utama Manchester United, Siapa?
Liga Inggris 17 November 2025, 11:30
-
Setelah Alejandro Garnacho, Chelsea Mau Bajak Marcus Rashford dari MU?
Liga Inggris 17 November 2025, 11:10
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR