
Situasi Sneijder di Giuseppe Meazza memang tengah diperbincangkan, setelah ia menolak penurunan gaji yang ditawarkan manajemen. Akibatnya, ia harus rela diparkir beberapa bulan terakhir.
Sejak awal musim ini, midfielder internasional Belanda tersebut baru bermain sebanyak lima kali. Hal itu tentu saja mengundang perhatian dari sejumlah klub besar Eropa yang tertarik meminangnya.
Manchester United diketahui adalah penggemar sejati Sneijder dalam beberapa musim terakhir. Sementara Tottenham Hotspur juga tak mau ketinggalan dalam perburuan pemain 28 tahun tersebut musim ini.
Akan tetapi La Gazzetta dello Sport memberitakan bahwa The Reds justru mengambil langkah mengejutkan lebih awal. Tanpa menunjukkan ketertarikan sebelumnya, kini mereka kabarnya malah sudah melepas tawaran ke kubu Inter.
Kendati demikian, harga yang diberikan Liverpool dinilai cukup rendah. Pasalnya dua tim Premier League lainnya tampak percaya diri, dengan mempersiapkan tawaran awal sebesar 11 juta poundsterling. (gds/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Awali Tawaran Untuk Sneijder Sebesar £9 Juta
Liga Italia 31 Desember 2012, 13:30
-
Rodgers: Gaji Tinggi 'Membunuh' Sepakbola
Liga Inggris 31 Desember 2012, 13:04
-
Liverpool Persembahkan Tiga Poin Untuk Rodgers
Liga Inggris 31 Desember 2012, 10:00
-
Enrique Jadi 'Tumbal' Kemenangan Liverpool
Liga Inggris 31 Desember 2012, 06:18
-
Redknapp Yakin QPR Tidak Akan Terdegradasi
Liga Inggris 31 Desember 2012, 05:01
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR