Bola.net - - Legenda AC Milan, Paolo Maldini baru-baru ini mengungkapkan sebuah fakta mengenai perjalanan karirnya. Maldini menyebut ia berpeluang pindah ke Inggris di pertengahan 90'an saat Chelsea dan Arsenal menginginkan jasanya pada waktu tersebut.
Maldini sendiri dikenal sebagai salah satu jajaran legenda AC Milan. Ia menghabiskan seluruh karirnya untuk membela panji merah-hitam kebesaran Rossonerri.
Meski menghabiskan seluruh karirnya di Milan, Maldini mengakui berpeluang hengkang ke Inggris, namun karena cintanya yang besar pada Milan, ia menolak seluruh tawaran tersebut. "Saya mendapatkan dua tawaran di pertengahan 90'an, yang satu dari Chelsea dan satunya dari Arsenal," beber Maldini kepada Top Calcio 24.
"Pada waktu itu Milan tengah menjalani dua musim dengan sejumlah masalah. Namun saya tidak pernah berniat untuk meninggalkan klub."
"Pada akhirnya kami bertemu untuk membahas perpanjangan kontrak saya. Pada saat itu kami semua sepakat bahwa kami ingin terus bersama." tutup mantan punggawa Timnas Italia tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cech: Arsenal Masih Bisa Salip Chelsea
Liga Inggris 21 Januari 2017, 23:30 -
Conte Ogah Beri Kepastian Comeback Costa
Liga Inggris 21 Januari 2017, 22:20 -
Chelsea Berminat Datangkan Benteke
Liga Inggris 21 Januari 2017, 22:00 -
Maldini Akui Pernah Digoda Chelsea dan Arsenal
Liga Italia 21 Januari 2017, 20:30 -
Conte Enggan Remehkan Hull City
Liga Inggris 21 Januari 2017, 18:50
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Liverpool - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 22:30 -
Link Live Streaming Inter Milan vs Cremonese - Nonton Serie A di Vidio
Liga Italia 4 Oktober 2025, 22:00 -
Breaking News! Ruben Amorim Mainkan Senne Lammens Jadi Starter Lawan Sunderland!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:05 -
Link Live Streaming Arsenal vs West Ham - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR