
Bola.net - Teun Koopmeiners menjadi pemain dengan penampilan terbaik pada laga AC Milan vs Atalanta, Kamis (11/1/2024) WIB. Dia mencetak dua gol saat Atalanta comeback atas Milan.
Pada laga perempat final Coppa Italia 2023/2024 yang berlangsung di San Siro itu, Milan menyerah 1-2 dari tamunya, Atalanta. Padahal, Milan sempat unggul lebih dulu.
Koopmeiners jadi tokoh antagonis bagi Milan dengan dua gol yang dicetaknya. Pertama dicetak di menit ke-45+2, lalu yang kedua melalui penalti menit ke-59.
Di sepanjang pertandingan yang Atalanta inferior dalam hal penguasaan bola, pemosisian Koopmeiners kerap ancaman berbahaya bagi Milan. Dia bisa tiba-tiba berada di tempat yang tepat untuk melepas tembakan.
Statistik Teun Koopmeiners
Menit bermain: 86
Gol: 2
Tembakan: 3/4 (75%)
Umpan: 32/39 (82%)
Sentuhan di kotak penalti lawan: 4
Umpan ke sepertiga akhir: 7
Umpan panjang: 2/3 (67%)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AC Milan vs Atalanta: Kalah di Serie A, Kalah di Coppa Italia
Liga Italia 11 Januari 2024, 16:00
-
Liga Italia 11 Januari 2024, 13:45

-
2 Gol Teun Koopmeiners Akhiri Perjalanan Milan di Coppa Italia
Galeri 11 Januari 2024, 09:46
-
Di Milan, Pulisic Akhirnya Mendapatkan Kehidupan Baru
Liga Italia 11 Januari 2024, 06:45
LATEST UPDATE
-
Inikah Pengganti Altay Bayindir di Skuad Manchester United di 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:31
-
Sesko Cedera, MU Impor Striker Lagi dari Jerman?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:18
-
Liverpool Dikabarkan Sudah Buka Negosiasi Untuk Gelandang yang Diincar Man United Ini
Liga Inggris 17 November 2025, 15:07
-
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF 2025: Ayo, Dukung Indonesia!
Bulu Tangkis 17 November 2025, 15:06
-
Presiden Prabowo Targetkan Produksi Mobil dan Motor Nasional Menuju Indonesia Emas 2045
News 17 November 2025, 14:51
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 17 November 2025, 14:48
-
Diskon Tiket Pesawat untuk Natal dan Tahun Baru, Penerbangan Dimulai 22 Desember 2025
News 17 November 2025, 14:35
-
Nestapa Pecco Bagnaia, Akui 2025 Musim Terburuknya di MotoGP: Tapi Saya Nggak Boleh Marah!
Otomotif 17 November 2025, 14:31
-
Eks Chelsea Ini Ungkap Dua Biang Kerok yang Bikin Performa Liverpool Terjun Bebas
Liga Inggris 17 November 2025, 14:30
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55























KOMENTAR