
Bola.net - AC Milan menaklukkan sang tamu Udinese di San Siro pada pekan ke-8 Serie A 2024/2025, Sabtu (19/10/2024). Milan memenangi pertandingan Liga Italia ini dengan skor tipis 1-0.
Milan memimpin melalui gol Samuel Chukwueze dari assist Christian Pulisic di menit 13. Setelah kehilangan Tijjani Reijnders yang dikartu merah pada menit 29, Milan berjuang keras untuk mempertahankan keunggulan mereka. Akan tetapi, harus diakui, Milan juga terbantu dengan VAR, yang menganulir dua gol Udinese.
Pulisic, yang mencatatkan assist untuk gol tunggal penentu kemenangan Milan oleh Chukwueze, tampil apik. Oleh WhoScored, dia diberi rating tertinggi dalam laga ini.
Statistik Christian Pulisic vs Udinese
Main: 90 menit
Tekel: 1
Intersep: 0
Sapuan: 3
Blok: 0
Operan: 26
Akurasi operan: 76,9%
Crossing: 7
Crossing akurat: 1
Operan panjang: 2
Operan panjang akurat: 1
Operan terobosan: 0
Operan terobosan akurat: 0
Operan berpeluang gol: 3
Assist: 1
Dribel sukses: 1
Dilanggar lawan: 2
Tembakan: 2
Tembakan tepat sasaran: 1
Gol: 0
Rating WhoScored: 7,64.
Sumber: WhoScored
Klasemen Serie A
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rapor Pemain Milan saat Menang 1-0 vs Udinese: Chukwueze Gol, Reijnders Kartu Merah
Liga Italia 20 Oktober 2024, 01:46 -
Man of the Match AC Milan vs Udinese: Christian Pulisic
Liga Italia 20 Oktober 2024, 01:23 -
Hasil AC Milan vs Udinese: Skor 1-0
Liga Italia 20 Oktober 2024, 01:15 -
Jadwal & Live Streaming AC Milan Hari Sabtu, 19 Oktober 2024: Home vs Udinese
Liga Italia 19 Oktober 2024, 20:00 -
Link Live Streaming AC Milan vs Udinese - Serie A
Liga Italia 19 Oktober 2024, 20:00
LATEST UPDATE
-
Hasil Latihan Moto3 Mandalika 2025: Angel Piqueras Ungguli Maximo Quiles
Otomotif 3 Oktober 2025, 13:01 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Seret, Mikel Arteta Woles Aja!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 12:46 -
Marc Guehi Pilih Move On usai Gagal Pindah ke Liverpool
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 12:34 -
Prediksi Eintracht Frankfurt vs Bayern Munchen 4 Oktober 2025
Bundesliga 3 Oktober 2025, 12:26 -
Cek Jadwal Serie A 2025/26: Matchweek 6: Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Italia 3 Oktober 2025, 12:21 -
Cek Jadwal dan Nonton NFL Matchweek 5: Eksklusif di Vidio
Olahraga Lain-Lain 3 Oktober 2025, 12:13 -
Manchester United Dinilai Sulit Membenarkan Transfer Bryan Mbeumo
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 11:18
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR