
Bola.net - Felix Afena-Gyan layak terpilih menjadi pemain terbaik dari laga Serie A 2021/22 giornata 13 yang mempertemukan Genoa versus AS Roma, Senin (22/11/2021) dini hari WIB.
Roma memenangi laga ini dengan skor 2-0. Afena-Gyan menjadi pahlawan kemenangan Roma di markas Genoa dengan memborong dua gol di menit-menit akhir babak kedua.
Berkat hasil ini, Roma pun berhak naik ke peringkat lima klasemen dengan poin 22. Sementara itu, Genoa yang kini dilatih Andriy Shevchenko masih terpuruk di posisi 18 alias zona degradasi dengan poin 9.
Sinar Felix Afena-Gyan
Dalam laga ini, Afena-Gyan baru dimasukkan oleh Jose Mourinho pada menit ke-75 untuk menggantikan Eldor Shomurodov. Pemain 18 tahun itu pun sukses memberikan dampak instan.
Setelah mencetak gol pertama lewat tembakan first time meneruskan assist Mkhitaryan, Afena-Gyan menutup laga dengan gol spektakuler, yakni tembakan melengkung dari jarak jauh.
Berkat aksi impresifnya di kurang lebih 15 menit terakhir laga, Afena-Gyan pun mendapat rating 8,2 dari WhoScored, tertinggi di antara pemain lain.
Klasemen Serie A
Sumber: WhoScored
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mengenal Felix Afena-Gyan: Serigala Baru AS Roma, Pemain Fantastis Versi Mourinho
Liga Italia 22 November 2021, 12:45
-
Kalahkan Genoa, AS Roma Kembali ke Jalur Kemenangan
Galeri 22 November 2021, 12:44
-
Man of the Match Genoa vs AS Roma: Felix Afena-Gyan
Liga Italia 22 November 2021, 05:08
-
Hasil Pertandingan Genoa vs AS Roma: Skor 0-2
Liga Italia 22 November 2021, 04:45
-
Data dan Fakta Serie A: Genoa vs AS Roma
Liga Italia 21 November 2021, 09:04
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR