Mancini dan Toure sempat bekerja bersama saat masih sama-sama di Manchester City. Mancini tahu bahwa Toure ingin mencoba berkarier di Jerman dan Italia.
Jika nantinya Toure memilih pindah ke Italia, maka Inter Milan akan menjadi pilihan pertamanya. Meski demikian, Mancini mengatakan bahwa mendapatkan Toure tidak akan mudah bagi Inter.
"Yaya sudah bermain di banyak liga top, kecuali Jerman dan Italia. Kelihatannya dia ingin pindah ke Italia. Jika memang pindah, ada kemungkinan dia akan menuju Inter. Itu tidak akan mudah diwujudkan, tapi dia adalah pemain dengan teknik dan karakter hebat. Inter sudah pasti adalah pilihan pertamanya," terang Mancini kepada Gazzetta TV.
Saat ini Toure masih menjadi pemain kunci bagi Manchester City. Bahkan City sempat mengalami penurunan performa saat ditinggal Toure memperkuat negaranya dalam ajang Piala Afrika. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Deretan Mantan Rekan Setim yang Kini Menjadi Rival Berat
Editorial 10 Maret 2015, 16:49
-
Delapan Wonderkid Brasil Terbaik Incaran Klub Top Eropa
Editorial 10 Maret 2015, 16:30
-
Mancini Klaim Yaya Toure Ingin ke Inter Milan
Liga Italia 10 Maret 2015, 07:20
-
James Milner Diyakini Siap Tinggalkan Inggris
Liga Inggris 10 Maret 2015, 05:46
-
Hadapi MU, Parlour Minta Arsenal Pakai Spirit Saat Kalahkan City
Liga Inggris 9 Maret 2015, 21:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR