Dilansir Forza Italian Football, pelatih Inter Roberto Mancini ingin memakai tenaga Song guna memperkuat lini tengah La Beneamata. Untuk itu, Mancini dikabarkan telah meminta pihak klub agar berusaha memboyong Song ke Giuseppe Meazza di bursa musim panas mendatang.
Song bakal kembali ke Barcelona begitu masa pinjamnya di West Ham habis pada 30 Juni 2015. Barcelona disebut siap melepas Song karena stok pemain tengah mereka sudah melimpah.
Song sendiri sepertinya tak perlu bingung mencari pelabuhan anyar. Selain Inter, PSG, Arsenal, Manchester United dan Liverpool kabarnya juga tertarik menampungnya musim depan. [initial]
Klik Juga:
- Inter Menang, Mancini Marah
- Mancini Kecam Pemain-pemain Inter: Pakai Otak!
- Podolski Gol Perdana, Mancini Turut Lega
- Bagi Udinese, Kalah vs Inter Setara Menang vs Milan
- Dikalahkan Inter, Publik Friuli Tetap Beri Apresiasi
- Di Natale Kini Setajam Roberto Baggio
- Carpi, Klub ke-62 Dalam Sejarah Serie A
- Inter Menderita Untuk Menang
- Guarin: Yang Penting Tiga Poin
- Icardi Target Tembus 20 Gol
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Xabi Alonso Favoritkan Barcelona Lolos ke Final UCL
Bola Indonesia 29 April 2015, 23:38
-
'Liverpool Seharusnya Tak Jual Suarez Sebelum Dapat Sanchez'
Liga Inggris 29 April 2015, 22:18
-
Susul Robben, Lewandowski Juga Absen Lawan Barca?
Liga Champions 29 April 2015, 15:59
-
Parade 102 Gol Fantastis Trio MSN Barcelona
Open Play 29 April 2015, 15:32
-
PSG: Trio Messi, Neymar, & Suarez Setara Investasi Empat Tahun
Liga Eropa Lain 29 April 2015, 15:18
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR