Menggantikan posisi Walter Mazzarri pada November 2014, Mancini diharapkan membawa Inter kembali ke Liga Champions. Setelah hanya finish di posisi 8 di musim pertamanya, Mancini membawa Inter ke posisi keempat musim lalu.
Namun petinggi Nerazzurri dikabarkan kurang puas dengan pencapaian tersebut yang membuat posisi Mancini santer disebut berada dalam ancaman. Namun Mancini tak ambil pusing hal itu.
"Saya tak berpikir kontrak itu penting. Saya memiliki satu tahun tersisa. Kata 'proyek' selalu digunakan, tetapi anda harus mencari tahu berapa lama itu berakhir," ujarnya.
"Ini bisa berakhir tiga atau empat tahun sebelum anda harus menghidupkan lagi banyak hal, atau bisa juga kurang. Juventus memerlukan waktu untuk bisa kembali ke jalur kemenangan lagi meskipun mereka selalu memiliki para pemain hebat," sambungnya.
"Saya tak berpikir banyak 'proyek' yang eksis. Saya mencintai pekerjaan saya dan saya ingin melakukan yang terbaik, sisanya tak penting. Satu-satunya ketidaknyamanan yang saya rasakan adalah masalah kecil di lutut saya," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kegagalan Milan ke UCL Jadi Pertimbangan Bacca Hengkang
Liga Italia 14 Juli 2016, 23:05
-
AS Roma: Tudingan Lazio Hanya Lelucon
Liga Italia 14 Juli 2016, 21:33
-
Lazio Tuding AS Roma Sabotase Kasus Bielsa
Liga Italia 14 Juli 2016, 21:28
-
Mancini Suka Lihat Film Porno daripada Baca Gosip Transfer
Bolatainment 14 Juli 2016, 20:49
-
Masa Depan Bacca Tergantung pada Proyek Milan
Liga Italia 14 Juli 2016, 20:31
LATEST UPDATE
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR