
Rekor kemenangan Bianconeri terhenti di Stadio Olimpico, namun pasukan Antonio Conte pantas bersyukur setelah mereka tampil dengan 10 pemain menyusul kartu merah kiper Gianluigi Buffon sejak menit 27 - Marchisio termasuk satu di antaranya.
"Ini sungguh pantas disesalkan, karena kami ingin terus menang, terutama setelah pulang dari Roma tiga hari usai kalah di Coppa Italia atas AS Roma," ujarnya pada Sky Sport Italia.
Meski demikian, Marchisio meyakini jika karakter tim yang kuat adalah alasan di balik mereka tak kalah lawan Biancocelesti. "Kami punya karakter hebat dan kami yakin pada diri sendiri. Sungguh sayang tempo kami terlalu lamban saat laga masih 11 lawan 11. Lalu dengan 10 pemain, kami baru mengeluarkan karakter kami," imbuhnya.
Tambahan satu poin saja memang tak membuat posisi Juve sebagai capolista goyah, namun selisih poin dengan Roma di peringkat kedua kini terpangkas menjadi 6 poin. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klose: Piala Dunia Tanpa Tevez dan Llorente Hambar
Piala Dunia 27 Januari 2014, 23:03
-
Dikartu Merah, Buffon Ogah Salahkan Wasit
Liga Italia 27 Januari 2014, 20:43
-
Rolando: Inter Akan Petik 3 Poin Dari Juventus Stadium
Liga Italia 27 Januari 2014, 18:27
-
Thohir: Inter Akan Evaluasi Pergerakan di Bursa Transfer
Liga Italia 27 Januari 2014, 17:22
-
Marchisio Lega Juve 'Selamat' dari Kandang Lazio
Liga Italia 27 Januari 2014, 14:40
LATEST UPDATE
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
-
Pemain Cedera Saat Bela Negara di Jeda Internasional: Apakah Klub Dapat Ganti Rugi?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:10
-
Martin Odegaard Kembali: Akankah Mikel Arteta Tetap Memberinya Kebebasan Bergerak?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:03
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR