Allegri kerap dikabarkan akan pergi karena diminati klub-klub Inggris. Namun Marotta menegaskan bahwa Allegri tak punya alasan untuk hengkang.
"Ada dua alasan mengapa sebuah klub ingin berganti pelatih. Yang pertama adalah jika tim sedang dalam performa buruk. Yang kedua adalah jika tim mencapai akhir sebuah siklus. Allegri bekerja dengan baik dan Juve juga tidak berada di akhir siklus. Kedua pihak ingin terus bersama," terang Marotta kepada La Domenica Sportiva.
Selain itu, Marotta juga meyakini Allegri tidak akan menemukan klub yang lebih besar dari Juve saat ini. Kebanyakan klub besar sudah memiliki pelatih masing-masing.
"Saya rasa Allegri tidak kan menemukan tim yang lebih besar dari Juve jika pergi sekarang. Itu pula alasannya kami sedang membahas kontrak baru. Kami tidak pernah memikirkan untuk menghubungi Conte sejak kami menunjuk Allegri." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Belajar Taktik di Juve, Coman Merasa Lebih Baik di Bayern
Liga Italia 23 Februari 2016, 22:23
-
Stefano Sturaro Akui Diminati Chelsea
Liga Italia 23 Februari 2016, 22:20
-
Guardiola Serahkan Transfer Pogba pada Manchester City
Liga Inggris 23 Februari 2016, 19:24
-
Maskot Zebra Juventus Sambut Bayern di Turin
Open Play 23 Februari 2016, 15:25
-
Galeri: Juve vs Bayern, Dari Masa ke Masa
Open Play 23 Februari 2016, 15:04
LATEST UPDATE
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
-
Debut Darren Fletcher di Man Utd: Sepak Bola Menyerang Sudah Terlihat
Liga Inggris 8 Januari 2026, 10:24
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR