"Setelah dua pertandingan (Real Madrid dan Inter Milan), kami telah mencapai tujuan kami," kata Mihajlovic usai laga yang digelar di Shanghai Stadium tersebut.
"Kami berkompetisi di level yang sama dengan Real Madrid dan mendominasi jalannya pertandingan," tambahnya.
Keisuke Honda dan kolega menurut Mihajlovic mampu menjalankan dengan baik apa yang sudah di rencanakan dalam sesi latihan. Mereka juga memiliki mental yang bagus.
"Gaya kami bermain dalam serangan dan pertahanan telah dilaksanakan seperti yang kita rencanakan," tukas pelatih asal Serbia ini.
Sebelum pertandingan melawan Real Madrid, Milan sukses menundukkan Inter Milan lewat gol tunggal yang dicetak oleh Philhipe Mexes. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sang Bintang Ingin Lebih Lama di Dortmund
Liga Eropa Lain 30 Juli 2015, 23:24
-
Mihajlovic Puas Dengan Penampilan Milan
Liga Italia 30 Juli 2015, 23:20
-
Highlight Madrid Kalahkan Milan Lewat 22 Tendangan Penalti
Liga Eropa Lain 30 Juli 2015, 22:30
-
'Ronaldo dan Messi Beda Level Dengan Bale'
Liga Spanyol 30 Juli 2015, 22:05
LATEST UPDATE
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
-
Skuad Lengkap Real Madrid untuk Piala Super Spanyol 2026: Tanpa Kylian Mbappe
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 22:04
-
CPNS 2026: Syarat Pendaftaran dan Waspada Hoaks yang Mengintai
News 6 Januari 2026, 21:54
-
Stiker Presiden di WhatsApp, Bisa Dipidana? Ini Penjelasan Menteri Hukum
News 6 Januari 2026, 21:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR