Soldado sempat jadi incaran Milan, tak lama usai mereka menjual Mario Balotelli di musim panas ini. Namun laporan Daily Mail mengklaim bahwa Rossoneri kini akan berusaha sekali lagi untuk mendatangkan sang pemain menjelang dibukanya bursa transfer musim dingin.
Meski demikian, kubu Serie A mungkin hanya bisa sekedar menawarkan proposal untuk meminjam sang pemain, yang mungkin bakal segera ditolak oleh bos Spurs, Daniel Levy.
CEO Milan, Adriano Galliani, dikabarkan sudah sempat berjumpa dengan agen Soldado, Kia Joorabchian, di akhir pekan ini untuk membahas mengenai kemungkinan sang pemain melanjutkan karirnya di San Siro. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
De Jong Doakan Torres Kembali Bersinar di Atletico
Liga Italia 30 Desember 2014, 21:00
-
Montolivo: Lawan Madrid Bukan Laga Persahabatan Biasa
Liga Italia 30 Desember 2014, 20:20
-
Ubah Mentalitas Milan, Montolivo Puji Inzaghi
Liga Italia 30 Desember 2014, 19:51
-
Demi Capai Target, Montolivo Tekankan Pentingnya Lini Belakang Yang Solid
Liga Italia 30 Desember 2014, 19:34
-
Montolivo: Tak Mudah Masuk Tiga Besar
Liga Italia 30 Desember 2014, 19:12
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR