Kontrak Lavezzi di PSG akan habis pada 30 Juni 2016. Juventus dan Inter sudah terlebih dahulu menunjukkan minat besar untuk memboyong mantan pemain Napoli itu kembali ke Italia. Menurut Radio Sportiva, Milan punya niat yang sama.
Juventus menginginkan Lavezzi karena melihat penyerang 30 tahun Argentina tersebut sebagai pemain yang ideal untuk menggantikan Carlos Tevez. Sementara itu, Inter butuh suntikan amunisi di lini serang demi memperbesar kans finis di papan atas dan kembali ke Liga Champions musim depan.
Milan kabarnya berniat merekrut Lavezzi secara cuma-cuma begitu kontraknya habis pada akhir musim nanti. Namun, dengan adanya persaingan dari Juventus dan Inter, Milan sepertinya harus terjun di bursa transfer musim dingin. Pasalnya, Juventus dan Inter diyakini takkan menunggu hingga kontrak Lavezzi habis.
Lavezzi memperkuat Napoli periode 2007-2012. Selama itu, Lavezzi mengukir 48 gol dan 61 assist dalam 188 penampilan bersama Napoli di semua ajang. Lavezzi kemudian direkrut PSG senilai €28,9 juta. Harganya sekarang sekitar €12 juta. [initial]
Klik Juga:
- Morata Tak Ada Niat Kembali ke Madrid
- Morata: Awas, Juventus Sejati Telah Kembali!
- Morata Anggap Juventus vs Milan Seperti El Clasico
- Inter Perpanjang Daftar Klub Peminat Hazard
- Pagliuca Minta Jangan Coret Juventus Dari Scudetto
- Pagliuca Jagokan Inter Raih Scudetto
- 5 Gol Terbaik Serie A 2015/16 Giornata 12
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 16 November 2015, 14:48

-
Chelsea Akan Tawar Bek PSG, Van der Wiel
Liga Inggris 16 November 2015, 13:48
-
Marquinhos Bangga Diincar Barca
Liga Spanyol 16 November 2015, 12:27
-
Verratti Mau Juara Liga Champions dan EURO
Liga Champions 16 November 2015, 10:48
-
Pasca-Teror, Verratti Tak Takut Kembali ke PSG
Liga Eropa Lain 16 November 2015, 10:35
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
-
Arteta Kecewa tapi Bangga: Arsenal Perlebar Jarak Jadi 6 Poin Meski Imbang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:36
-
Catatan Menarik Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Batu Sandungan The Gunners
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:34
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:21
-
AC Milan dan Pelajaran Mahal Tentang Kedewasaan
Liga Italia 9 Januari 2026, 08:55
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR