Full-back berusia 23 tahun tersebut tampil tak terlalu mengesankan bagi Milan di Serie A pada musim kemarin. Alhasil namanya pun tak masuk dalam daftar buruan klub lain.
Namun setelah ia tampil mengesankan bersama dengan Italia di pentas Euro 2016, aluar ceritanya berubah. De Sciglio dikabarkan mulai menarik minat sejumlah tim. Menurut laporan yang dilansir oleh Il Giornale, bahkan telah melepas tawaran pada Rossoneri.
Media tersebut mengklaim bahwa Partenopei telah melepas penawaran sekitar 15 juta Euro. Akan tetapi Milan tak menerima penawaran tersebut.
Selain itu, Il Giornale juga menyebutkan bahwa CEO Milan, Adriano Galliani, sudah menghubungi langsung De Sciglio. Ia menjelaskan pada sang pemain bahwa ia tak akan dilepas dalam kondisi apapun saat ini. [initial]
Baca Juga:
- Paredes Masuk Bidikan Montella
- AC Milan Bergeliat Incar Piotr Zielinski
- Pelatih Baru Milan Montella Suka dengan Badelj
- Lawan Jerman, De Sciglio Pede Italia Berjaya
- Dana Masuk, Milan Buru Adem Ljajic
- Sampdoria: Terima Kasih Montella
- Penyerang AC Milan Ini Menjadi Incaran Atletico Madrid
- Galliani: Montella Pilihan Tepat AC Milan
- Resmi, Montella Tangani AC Milan
- Milan Akhirnya Dilego Dengan Bandrol 750 Juta Euro
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Montella Optimis Bisa Bangkitkan Milan
Liga Italia 30 Juni 2016, 23:17
-
Montella Sudah Ngefans Milan Sejak Lama
Liga Italia 30 Juni 2016, 22:58
-
Milan Tak Akan Lepas De Sciglio
Liga Italia 30 Juni 2016, 22:31
-
Paredes Masuk Bidikan Montella
Liga Italia 30 Juni 2016, 18:02
-
AC Milan Bergeliat Incar Piotr Zielinski
Liga Italia 30 Juni 2016, 17:38
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR