"Mazzarri ingin anda bekerja keras, terutama dalam hal peningkatan stamina," ungkap Milito seperti dilansir oleh Gazzetta dello Sport.
"Apakah dia tipe pemimpin seperti Jose Mourinho? Saya harap demikian. Inter saat ini memiliki apapun yang diperlukan untuk kembali berprestasi. Mazzarri adalah pelatih yang bagus, semoga dia bisa membawa kami kembali ke puncak."
Milito adalah striker utama Nerazzurri dalam beberapa musim terakhir, namun sayang kiprahnya tidak optimal musim lalu akibat kerap didera cedera. Yang paling parah adalah cedera ligamen lutut yang dialaminya di bulan Februari, membuat El Principe harus absen selama enam bulan dari lapangan. [initial]
(gds/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Giliran Albiol Mendarat di Napoli
Liga Italia 21 Juli 2013, 20:30
-
Hamsik Nyatakan 'Perang' Melawan Juve
Liga Italia 21 Juli 2013, 19:30
-
Llorente: Juventus Setara Barcelona dan Real Madrid
Liga Italia 21 Juli 2013, 18:00
-
Higuain Semakin Dekat ke Napoli
Liga Italia 21 Juli 2013, 16:10
-
Milito Harapkan Mazzarri Ulangi Tuah Mourinho
Liga Italia 21 Juli 2013, 07:02
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR