"Mazzarri ingin anda bekerja keras, terutama dalam hal peningkatan stamina," ungkap Milito seperti dilansir oleh Gazzetta dello Sport.
"Apakah dia tipe pemimpin seperti Jose Mourinho? Saya harap demikian. Inter saat ini memiliki apapun yang diperlukan untuk kembali berprestasi. Mazzarri adalah pelatih yang bagus, semoga dia bisa membawa kami kembali ke puncak."
Milito adalah striker utama Nerazzurri dalam beberapa musim terakhir, namun sayang kiprahnya tidak optimal musim lalu akibat kerap didera cedera. Yang paling parah adalah cedera ligamen lutut yang dialaminya di bulan Februari, membuat El Principe harus absen selama enam bulan dari lapangan. [initial]
(gds/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Giliran Albiol Mendarat di Napoli
Liga Italia 21 Juli 2013, 20:30
-
Hamsik Nyatakan 'Perang' Melawan Juve
Liga Italia 21 Juli 2013, 19:30
-
Llorente: Juventus Setara Barcelona dan Real Madrid
Liga Italia 21 Juli 2013, 18:00
-
Higuain Semakin Dekat ke Napoli
Liga Italia 21 Juli 2013, 16:10
-
Milito Harapkan Mazzarri Ulangi Tuah Mourinho
Liga Italia 21 Juli 2013, 07:02
LATEST UPDATE
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
-
Debut Darren Fletcher di Man Utd: Sepak Bola Menyerang Sudah Terlihat
Liga Inggris 8 Januari 2026, 10:24
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR