Bola.net - - Napoli adalah tim paling ganas di pentas Serie A untuk urusan menjebol gawang lawan sepanjang tahun 2017. Total 96 gol liga dicetak oleh Napoli tahun ini, unggul tujuh gol atas yang berada di urutan kedua.
Dari 96 gol Napoli tersebut, 42 gol mereka ciptakan dalam 19 pertandingan di Serie A musim 2017/18. Sementara itu, 54 gol lainnya mereka cetak selama periode Januari hingga akhir musim 2016/17.
96 - Napoli have scored 96 league goals in 2017, the most by an Italian side since Juventus also scored 96 in 1952. Fire. #Opta2017 pic.twitter.com/ecO07HlEyO
— OptaPaolo (@OptaPaolo) December 31, 2017
Gol terbanyak di Serie A tahun 2017:
96 - Napoli
89 - Juventus
85 - Lazio
80 - AS Roma
78 - Inter Milan.
Torehan 96 gol Napoli di liga sepanjang 2017 sendiri merupakan yang terbanyak oleh tim Italia sejak 1952. Tahun itu, Juventus juga 96 kali membobol gawang lawan di liga.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cuma Juventus Yang Tembus 20 Clean Sheet Tahun Ini
Liga Italia 1 Januari 2018, 11:36
-
Napoli 96 Gol, Paling Ganas di Serie A 2017
Liga Italia 1 Januari 2018, 11:06
-
Mourinho Suruh Pogba Rayu Dybala ke MU
Liga Inggris 31 Desember 2017, 16:36
-
Allegri Akui Juve Tak Main Bagus di Kandang Verona
Liga Italia 31 Desember 2017, 14:39
-
Allegri: Dybala dan Neymar Penerus Dominasi Messi dan Ronaldo
Liga Italia 31 Desember 2017, 12:34
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR