Sebagaimana dilaporkan The Mirror, pelatih Rafael Benitez memandang gelandang Pantai Gading itu sebagai amunisi ideal untuk memperkuat lini tengahnya.
Dipercaya manajemen Partenopei sudah merestui tawaran senilai 12 juta poundsterling untuk dilayangkan ke kubu The Magpies saat bursa transfer episode musim dingin dibuka kembali awal tahun depan.
Gelandang 28 tahun itu sendiri terikat kontrak di St James Park hingga 2017 dan kubu Newcastle ngotot menghargainya sebesar 18 juta poundsterling. Namun Napoli siap menggelitik sang pemain dengan bayaran dua kali lipat dari 45.000 poundsterling per pekan yang saat ini diterimanya. (foti/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers (Masih) Bela Balotelli
Liga Inggris 3 November 2014, 12:58
-
Henderson: Liverpool Tidak Kreatif
Liga Inggris 3 November 2014, 12:08
-
Napoli Arahkan Target Pada Tiote
Liga Italia 3 November 2014, 08:08
-
Newcastle 1-0 Liverpool, Inilah Dua Faktor Kemenangan The Magpies
Liga Inggris 2 November 2014, 09:19
-
Rodgers: Liverpool Tak Buat Banyak Peluang
Liga Inggris 2 November 2014, 00:10
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR