Bola.net - Rencana Juventus untuk mendaratkan bek Chelsea, Emerson Palmieri mendapatkan ancaman baru. Napoli diberitakan akan mencoba membajak transfer tersebut.
Sejak musim panas kemarin, Juventus dilaporkan tengah mencari bek kiri baru. Mereka menilai stok bek kiri mereka sangat terbatas.
Dalam pencarian mereka, Juventus mulai menemukan apa yang mereka cari. Si Nyonya Tua ingin memboyong Emerson Palmieri dari Chelsea.
La Repubblica mengklaim bahwa Napoli tidak akan membiarkan Juventus mendapatkan jasa Emerson. Mereka mencoba untuk membajak transfer itu di bulan Januari nanti.
Simak siasat transfer Napoli di bawah ini.
Butuh Bek Kiri
Menurut laporan tersebut, Gennaro Gattuso membutuhkan sosok bek kiri baru di Napoli.
Ia diberitakan kurang puas dengan performa bek kiri yang dimiliki Napoli saat ini. Jadi ia ingin mendatangkan pemain baru.
Gattuso dilaporkan sangat menyukai gaya bermain Emerson sehingga ia tertarik untuk memboyongnya ke Napoli.
Buka Peluang
Beberapa waktu yang lalu, Emerson mengatakan bahwa ia siap untuk kembali ke Italia.
Ia mengatakan bahwa ia tengah mempertimbangkan masa depannya di Chelsea. Setelah ia tidak lagi jadi pemain utama di sana.
Ia juga mengatakan kembali ke Italia merupakan salah satu impiannya.
Harga Terjangkau
Baik Napoli dan Juventus tidak perlu keluar uang terlalu banyak untuk merekrut Emerson.
Sang bek bisa direkrut di kisaran angka 20 juta Euro saja.
(La Reppublica)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Napoli Coba Bajak Transfer Emerson Palmieri ke Juventus
Liga Italia 17 November 2020, 18:40
-
8 Pemain Brasil yang Meraih Sukses di Premier League [Bagian 1]
Liga Inggris 17 November 2020, 18:07![8 Pemain Brasil yang Meraih Sukses di Premier League [Bagian 1] 8 Pemain Brasil yang Meraih Sukses di Premier League [Bagian 1]](https://cdns.klimg.com/bola.net/library/i/v2/1px_white.JPG)
-
Manchester United Coba Gunakan Taktik Chelsea Untuk Rekrut Jadon Sancho
Bundesliga 17 November 2020, 17:40
-
Diincar Barcelona, Antonio Rudiger Siap Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 17 November 2020, 16:40
-
5 Pemain Berstatus dari Lawan Menjadi Pahlawan di Chelsea
Editorial 17 November 2020, 16:05
LATEST UPDATE
-
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2025/2026
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:15
-
Terungkap, Ini Ketegangan di Balik Layar Sebelum Man Utd Pecat Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:01
-
Usai Pecat Ruben Amorim, MU Tidak Buru-buru Cari Manajer Baru?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:55
-
Rekam Jejak Ruben Amorim Dipecat Man United: Hanya 24 Kemenangan dari 63 Laga
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:45
-
Pernyataan Lengkap Manchester United Soal Pemecatan Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:39
-
Ruben Amorim Dipecat, Siapa Pelatih Man United Sekarang?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:33
-
Perubahan Gaya Main Liverpool di Era Arne Slot Jadi Bumerang di Anfield
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:27
-
Daftar Pemain Voli Putri Jakarta Electric PLN Mobile di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 17:14
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


![8 Pemain Brasil yang Meraih Sukses di Premier League [Bagian 1] 8 Pemain Brasil yang Meraih Sukses di Premier League [Bagian 1]](https://cdns.klimg.com/bola.net/library/upload/21/2020/06/100s/alisson-becker-01-po_c09ac28.jpg)

















KOMENTAR