Sejak dibeli dari Manchester City awal musim ini, striker Argentina itu sudah mencuri hati para Juventini dengan penampilan yang determinan. Dan salah satu penggemarnya adalah Nedved yang merupakan bintang Bianconeri periode 2001 hingga 2009.
"Ia merupakan fenomena. Apa yang ditunjukkannya di lapangan mengingatkan saya dan pelatih Antonio Conte pada masa-masa kami bermain dulu," puji pria Republik Ceko yang kini menjabat direktur Juventus itu pada Tuttosport.
Eks gelandang Lazio itu menambahkan jika enam gol di Serie A sejauh ini sudah memberi bukti mereka tak salah membeli Tevez, meski ia dinaungi reputasi buruk. "Saat kami menggaetnya dari City, kami tahu jika kami mengambil langkah maju. Kami tak ragu tentangnya dan hasil ini menunjukkan mengapa kami begitu," tutupnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cannavaro: Chiellini Bukan Pemain Kotor!
Liga Italia 2 November 2013, 23:57
-
Trezeguet Cetak Rekor Gol ke-301 di Argentina
Bola Dunia Lainnya 2 November 2013, 23:40
-
Trezeguet: Tevez Sempurna Bagi Juventus
Liga Italia 2 November 2013, 20:20
-
Catania: Conte Dangkal dan Arogan!
Liga Italia 2 November 2013, 19:30
-
Conte: Rekor Roma Jadi Motivasi Juventus
Liga Italia 2 November 2013, 18:00
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR