Juventus berhasil mengalahkan Napoli dengan skor 4-2 dalam laga Supercoppa Italiana di Beijing agustus lalu. Dalam laga itu, dua pemain Napoli, Pandev dan Juan Zuniga mendapat kartu merah dari wasit.
"Pertandingan Supercoppa di Beijing adalah laga palsu. Saya tak mengatakan apa pun kepada hakim garis tetapi tetap mendapat kartu merah. Saya akan tutup mulut dalam laga Serie A nanti. Saya bahkan tak akan melihat wajah wasit saat dilanggar. Saya sudah tahu bagaimana bermain melawan Juventus..." sindir Pandev.
Terlepas dari dendam dan penyesalan yang disimpannya, Pandev berharap agar Napoli bisa menang. Ia ingin agar timnya bisa menjadi tim pertama yang mampu mengalahkan Juventus.
Pandev sangat yakin akan bisa mencetak gol ke gawang Gianluigi Buffon. Sepanjang kariernya bersama Napoli, Pandev sudah tiga kali membobol gawang Juventus. (foti/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Setelah Conte, Alessio Juga Mendapat Pengurangan Hukuman
Liga Italia 12 Oktober 2012, 20:59
-
Pandev Ingin Balas Dendam Kepada Juve
Liga Italia 12 Oktober 2012, 20:16
-
Tidak Dipanggil Timnas Senior, Isco Santai
Piala Dunia 12 Oktober 2012, 17:15
-
Liga Italia 12 Oktober 2012, 16:30

-
'Juventus dan Napoli Harus Dikalahkan'
Liga Italia 12 Oktober 2012, 15:50
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR