"Ada sejumlah permintaan untuk Belfodil dari klub-klub lokal dan luar Italia," terang presiden Parma Tommaso Ghirardi seperti dikutip Football Italia.
"Kami menolak tawaran untuknya pekan lalu karena terlalu rendah. Kami juga menolak €11 juta di awal tahun kemarin. Jadi, dia takkan pergi dengan harga di bawah itu," tegasnya.
Eks personel tim U-20 Prancis itu mencetak delapan gol dan menyumbang empat assist dalam 33 penampilannya di Serie A musim kemarin.
Belakangan, namanya dikaitkan dengan Juventus, Inter, dan AC Milan. [initial]
Juventus Bergerak Dekati Belfodil (foti/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Monaco Naikkan Tawaran Untuk Marchisio
Liga Champions 11 Juni 2013, 17:55
-
Pogba Tegaskan Komitmen Bersama Juventus
Liga Italia 11 Juni 2013, 16:22
-
Antonio Conte Melangsungkan Pernikahan
Bolatainment 11 Juni 2013, 14:00
-
Juventus Ramaikan Perburuan Mario Gomez
Liga Champions 11 Juni 2013, 13:45
-
Parma Mau Lebih Dari €11 Juta Untuk Belfodil
Liga Italia 11 Juni 2013, 07:09
LATEST UPDATE
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
-
Debut Darren Fletcher di Man Utd: Sepak Bola Menyerang Sudah Terlihat
Liga Inggris 8 Januari 2026, 10:24
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR