Bola.net - - Pelatih Fiorentina, Stefano Pioli menegaskan bahwa tak ada konspirasi seputar absennya Nikola Kalinic, di tengah spekulasi yang mengaitkannya dengan AC Milan.
Kalinic memang mendapatkan izin cuti dari klub dengan alasan masalah keluarga. Namun masalah muncul karena izin cuti itu diberikan setelah sang penyerang mengungkapkan keinginannya bergabung dengan AC Milan.
Nah, banyak yang menduga bahwa ada konspirasi di balik absennya Kalinic di awal pramusim klub. Namun dengan tegas Pioli membantah spekulasi itu.
"Absennya Kalinic? Ini bukan kebetulan untuk saat ini. Dia diberi cuti karena alasan keluarga dan saya harap semuanya bisa segera teratasi," ujarnya.
"Sudah jelas bahwa ada juga situasi lain, dan semakin cepat itu semua diatasi, maka itu semakin baik," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aubameyang Tenggelamkan Milan di Laga Pramusim Pertama
Liga Italia 18 Juli 2017, 20:38
-
Bonaventura: Pembelian Bonucci Fantastis!
Liga Italia 18 Juli 2017, 18:29
-
Resmi ke Genoa, Lapadula Jadi Korban Revolusi Milan
Liga Italia 18 Juli 2017, 17:42
-
Konversi Tembakan Tertinggi Morata Sang Sniper
Liga Italia 18 Juli 2017, 13:17
-
Pioli: Tak Ada Konspirasi Atas Absennya Kalinic
Liga Italia 18 Juli 2017, 12:45
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR