Bianconeri sukses meraih scudetto ketiga kali beruntun di bawah tangan dingin pelatih berusia 44 tahun tersebut. Namun spekulasi yang berkembang menyebut Conte siap untuk memulai tantangan baru bersama klub lain di musim depan.
Pirlo pun sebenarnya tak ingin laga melawan Cagliari akhir pekan ini menjadi laga perpisahan untuk Conte.
"Dia sudah memberi kami tiga scudetto tiga kali beruntun. Saya berharap laga selanjutnya bukan laga terakhirnya," ujar Pirlo kepada Sky Sport News.
"Di akhir musim dia lelah dan ingin pergi berlibur. Namun saya dan seluruh orang yang berkaitan dengan Juventus berharap tetap melanjutkan petualangan bersama dia," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pirlo Berharap Conte Tetap Tangani Juventus
Liga Italia 15 Mei 2014, 23:16
-
Benfica Dihantam Ironi Juventus
Liga Eropa UEFA 15 Mei 2014, 18:28
-
United Utus Fergie Goda Conte?
Liga Inggris 15 Mei 2014, 16:06
-
Juventus Resmi Dapatkan Lulic?
Liga Italia 15 Mei 2014, 15:19
-
Sevilla, Rajanya Liga Europa Dari Spanyol
Liga Eropa UEFA 15 Mei 2014, 08:40
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR