
Momen itu terjadi ketika laga giornata keempat Seria antara Juve kontra Hellas Verona akhir pekan kemarin. Kala itu Conte memutuskan untuk menarik Pirlo dan menggantinya dengan Claudio Marchisio di menit 66. Alih-alih duduk di bangku cadangan, pemain Italia itu memutuskan langsung menuju ruang ganti pemain.
Namun tindakan Pirlo ini ditentang oleh eks Presiden Juventus, Giovanni Cobolli Gigli. Ia malah menyarankan Pirlo untuk menerima kebijakan rotasi yang ditetapkan allenatore Antonio Conte.
"Ia (Pirlo) tak harus merasa terancam, saya pikir Juventus ingin melindungi Pirlo. Mereka merotasi Pirlo, seperti pemain yang lainnya." ujar Cobolli Gigli kepada Tutto Mercato.
Gigli juga menyebut Pirlo akan memberikan kontribusi maksimal yang bisa membuat Si Nyonya Besar melaju jauh di Liga Champions musim ini.
"Saya harap Juventus bisa melewati fase perempat final di Liga Champions, ia memiliki 50 pertandingan di depan dan ia tak akan bisa bermain di semua laga tersebut." imbuhnya.
Sejak didatangkan dari AC Milan pada 2011 lalu, Pirlo memang menjadi poros utama Juventus dalam merebut gelar scudetto di dua musim beruntun. [initial] (tmw/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Jadikan Madrid Sebagai Alat Ukur Juventus
Liga Champions 26 September 2013, 23:04
-
Juventus Tunda Bicarakan Kontrak Baru Pirlo
Liga Italia 26 September 2013, 17:31
-
Gantikan Pirlo, Juventus Incar Bintang Porto
Liga Italia 26 September 2013, 13:02
-
Quagliarella Ingin Juve Tampil Lebih Sangar
Liga Italia 26 September 2013, 11:04
-
'Pirlo Harus Terima Kebijakan Rotasi Conte'
Liga Italia 26 September 2013, 11:01
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR