
jelang ditutupnya bursa transfer bulan Januari, Milan sukses memboyong Balotelli dari Manchester City.
Kondisi semacam ini dinilai positif oleh Prandelli. Pasalnya, striker berusia 22 tahun tersebut akan sering berduet dengan Stephan El SHaarawy yang notabene juga masuk ke dalam skuad racikan Prandelli di tim Azzurri.
"Saya senang Balotelli kembali. Saya melihat dia menjadi tenang dan memiliki motivasi. Saat ini dia berada di Milan, maka kami akan bisa memantau perkembangan dirinya secara dekat dalam berbagai aspek," terang pelatih Italia tersebut.
"Itu adalah sebuah keuntungan bagi kami kala Balotelli bisa bermain bersama dengan El Shaarawy setiap harinya. Saya rasa pada Agustus nanti mereka bisa saja menjadi duet yang sangat penting. Mereka memiliki potensi yang luar biasa."
Bahkan Prandelli pun berjanji bahwa dirinya akan mencukur rambutnya dengan potongan Mohawk, sama seperti Balotelli dan El Shaarawy, jika Italia mampu memenangkan Piala Dunia 2014 Brasil. (foti/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sturridge Berharap Fit Saat Melawan West Brom
Liga Inggris 5 Februari 2013, 21:15
-
Mancini Puji Golazo Sergio Aguero
Liga Inggris 5 Februari 2013, 14:27
-
Video: 15 Impossible Gol Seperti milik Aguero
Open Play 5 Februari 2013, 13:17
-
'Tak Banyak Yang Sanggup Mendominasi di Etihad'
Liga Inggris 5 Februari 2013, 11:40
-
Sturridge Punya Banyak Hal Untuk Diberikan ke Liverpool
Liga Inggris 5 Februari 2013, 10:00
LATEST UPDATE
-
Rencana B Juventus Bikin Kaget, Nama Anak Legenda Milan Masuk Daftar Belanja
Liga Italia 12 Januari 2026, 07:39
-
Lewati 3 Bulan Berat, Vinicius Akhiri Puasa Gol di Final Supercopa de Espana!
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 07:00
-
Inter Milan Siap Bajak Dusan Vlahovic dari Juventus, AC Milan Terancam Kena Tikung!
Liga Italia 12 Januari 2026, 07:00
-
Vinicius Ditarik Keluar di Final Supercopa, Xabi Alonso Beri Penjelasan
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 06:53
-
Bukan Hanya Masalah Mental, Ini Peringatan Fletcher untuk Calon Pelatih Baru MU
Liga Inggris 12 Januari 2026, 06:15
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 12 Januari 2026, 05:36
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR