Bola.net - Pemimpin klasemen AC Milan akan menjamu peringkat 17 Torino pada pekan ke-17 Serie A 2020/21, Minggu (10/1/2021). Rossoneri kembali kedatangan tamu dari kota Turin.
Tengah pekan kemarin, Milan menjamu juara bertahan di San Siro. Milan hanya mencetak satu gol lewat Davide Calabria, dan akhirnya kalah 1-3. Rossoneri pun dipaksa menelan kekalahan pertamanya di Serie A musim ini.
Milan cukup beruntung, karena Inter Milan juga kalah. Alhasil, Milan masih tetap berada di puncak dengan keunggulan satu poin atas Inter. Namun, Milan harus rela melihat Juventus memangkas jarak dengan mereka.
Meski begitu, pasukan Stefano Pioli tak boleh berkecil hati. Mereka pasti dituntut untuk bangkit dan langsung tancap gas lagi.
Kali ini, lawan yang datang ke San Siro adalah tim kota Turin lainnya, yakni Torino. Secara kualitas, tim besutan eks pelatih Milan, Marco Giampaolo, itu tak bisa dibandingkan dengan Juventus. Tiga poin bukanlah target mustahil bagi Rossoneri.
Perkiraan Susunan Pemain
📸 | GALLERY#TorinoVerona in 📷#SFT pic.twitter.com/mULHVwj48s
— Torino Football Club (@TorinoFC_1906) January 7, 2021
Milan (4-2-3-1): G Donnarumma; Calabria, Kjaer, Romagnoli, Hernandez; Kessie, Tonali; Castillejo, Brahim Diaz, Hauge; Leao.
Pelatih: Stefano Pioli.
Info skuad: Ibrahimovic (cedera), Gabbia (cedera), Bennacer (cedera), Saelemaekers (cedera), Rebic (meragukan), Krunic (meragukan), Calhanoglu (meragukan).
Torino (3-5-2): Sirigu; Izzo, Lyanco, Bremer; Vojvoda, Lukic, Rincon, Linetty, Rodriguez; Verdi, Belotti.
Pelatih: Marco Giampaolo.
Info skuad: Tidak ada pemain absen.
Head-to-Head dan Performa
Our unbeaten run comes to an end. It's time to regroup for our next game 👊
— AC Milan (@acmilan) January 6, 2021
Finisce la nostra imbattibilità in #SerieATIM. Ora testa alla prossima, pronti a rialzarci 👊#MilanJuve #SempreMilan@emirates pic.twitter.com/AY8z8XFqDn
Head-to-Head (Serie A)
- Pertemuan: 148
- Milan menang: 59
- Gol Milan: 223
- Imbang: 56
- Torino menang: 33
- Gol Torino: 144.
5 Pertemuan Terakhir
- 18-02-2020 Milan 1-0 Torino (Serie A)
- 29-01-2020 Milan 4-2 Torino (Coppa Italia)
- 27-09-2019 Torino 2-1 Milan (Serie A)
- 29-04-2019 Torino 2-0 Milan (Serie A)
- 10-12-2018 Milan 0-0 Torino (Serie A).
5 Laga Terakhir Milan
- 17-12-20 Genoa 2-2 Milan (Serie A)
- 20-12-20 Sassuolo 1-2 Milan (Serie A)
- 24-12-20 Milan 3-2 Lazio (Serie A)
- 04-01-21 Benevento 0-2 Milan (Serie A)
- 07-01-21 Milan 1-3 Juventus (Serie A).
5 Laga Terakhir Torino
- 18-12-20 Roma 3-1 Torino (Serie A)
- 20-12-20 Torino 1-1 Bologna (Serie A)
- 24-12-20 Napoli 1-1 Torino (Serie A)
- 03-01-21 Parma 0-3 Torino (Serie A)
- 06-01-21 Torino 1-1 Verona (Serie A).
Statistik dan Prediksi Skor
Despite the defeat, the lads played their hearts out ❤️🖤
— AC Milan (@acmilan) January 6, 2021
Nonostante la sconfitta, abbiamo dato tutto ❤️🖤#MilanJuve #SempreMilan@skrill pic.twitter.com/EEoGasgYAt
Milan tak terkalahkan dalam 23 laga kandang terakhirnya melawan Torino di Serie A (M15 S8 K0).
Milan selalu clean sheet, tak kebobolan, dalam 3 laga kandang terakhirnya melawan Torino di Serie A.
Milan selalu kebobolan minimal 2 gol dalam 3 laga kandang terakhirnya di Serie A.
Torino cuma menang 1 kali dalam 10 laga terakhirnya di Serie A (M1 S5 K4).
Prediksi skor akhir: AC Milan 2-0 Torino.
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Kekalahan AC Milan dari Juventus Bikin Calabria Rindukan Milanisti
- Ruang Ganti AC Milan Usai Kalah dari Juventus: Pemain Tertunduk, Pioli Besarkan Hati
- AC Milan Setelah Kalah Lawan Juventus: Ambisius dan Percaya Diri Raih Scudetto
- Yan Couto, Pemain Muda Brasil dengan Kekasihnya yang Cantik dan Seksi
- Pilar Bogado, Penyanyi Berbakat yang Menjalin Asmara dengan Pemain Muda Sevilla
- Koleksi Foto Kekasih Graziano Pelle, Viky Varga dalam Balutan Busana Anggun dan Seksi
- Mia Zeremski, Pevoli dan Mahasiswi Cantik Tambatan Hati Marko Grujic
- Benedetta Quagli, si Cantik Penyayang Binatang yang Jadi Kekasih Federico Chiesa
- Andrea Sesma, Istri Iker Muniain yang Cantik dan Menawan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi AS Roma vs Inter Milan 10 Januari 2021
Liga Italia 8 Januari 2021, 16:47 -
Prediksi Osasuna vs Real Madrid 10 Januari 2021
Liga Spanyol 8 Januari 2021, 16:46 -
Prediksi AC Milan vs Torino 10 Januari 2021
Liga Italia 8 Januari 2021, 16:06 -
Prediksi Granada vs Barcelona 10 Januari 2021
Liga Spanyol 8 Januari 2021, 16:05 -
Prediksi Chelsea vs Morecambe 10 Januari 2021
Liga Inggris 8 Januari 2021, 16:04
LATEST UPDATE
-
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR