
Bola.net - Salernitana akan menjamu Inter Milan di pekan ke-7 Serie A 2023/2024. Pertandingan Salernitana vs Inter di Arechi ini akan kick-off Minggu, 1 Oktober 2023, jam 01:45 WIB, live di beIN 1 dan live streaming di Vidio.
Salernitana masih belum sekali pun merasakan manisnya kemenangan di Serie A musim ini. Sampai pekan ke-6, mereka baru bisa mengumpulkan tiga poin.
Tengah pekan kemarin, Salernitana kalah di kandang Empoli. Salernitana kalah 0-1 dari sesama tim papan bawah itu.
Sementera itu, start sempurna Inter baru saja terhenti. Menjamu Sassuolo, Inter dipaksa menyerah 1-2. Inter sempat memimpin lewat gol Denzel Dumfries menit 45, tapi akhirnya kalah setelah kebobolan dua gol di menit 54 dan 63.
Usai tersungkur, Inter tentu ingin bangkit dan langsung kembali ke trek kemenangan. Itulah yang mereka incar saat melawat ke markas Salernitana.
Prediksi Starting XI Salernitana vs Inter Milan

Salernitana (3-4-2-1): Ochoa; Gyomber, Fazio, Pirola; Mazzocchi, Bohinen, Maggiore, Bradaric; Jovane, Kastanos; Dia.
Pelatih: Paulo Sousa.
Info skuad: Coulibaly (cedera), Candreva (meragukan), Ikwamesi (meragukan).
Inter Milan (3-5-2): Sommer; Pavard, de Vrij, Bastoni; Dumfries, Barella, Calhanoglu, Frattesi, Carlos Augusto; Lautaro, Thuram.
Pelatih: Simone Inzaghi.
Info skuad: Arnautovic (cedera), Sensi (meragukan), Cuadrado (meragukan).
Head to Head Salernitana vs Inter Milan

5 Pertemuan Terakhir
07-04-2023 Salernitana 1-1 Inter (Serie A)
16-10-2022 Inter 2-0 Salernitana (Serie A)
05-03-2022 Inter 5-0 Salernitana (Serie A)
18-12-2021 Salernitana 0-5 Inter (Serie A)
11-04-1999 Salernitana 2-0 Inter (Serie A).
5 Pertandingan Terakhir Salernitana (S-K-K-S-K)
28-08-23 Salernitana 1-1 Udinese (Serie A)
04-09-23 Lecce 2-0 Salernitana (Serie A)
18-09-23 Salernitana 0-3 Torino (Serie A)
22-09-23 Salernitana 1-1 Frosinone (Serie A)
27-09-23 Empoli 1-0 Salernitana (Serie A).
5 Pertandingan Terakhir Inter Milan (M-M-S-M-K)
03-09-23 Inter 4-0 Fiorentina (Serie A)
16-09-23 Inter 5-1 Milan (Serie A)
21-09-23 Sociedad 1-1 Inter (UCL)
24-09-23 Empoli 0-1 Inter (Serie A)
28-09-23 Inter 1-2 Sassuolo (Serie A).
Statistik dan Prediksi Skor Salernitana vs Inter Milan

- Salernitana kalah 3 kali dan tanpa kemenangan dalam 4 laga terakhirnya melawan Inter di Serie A (M0 S1 K3).
- Salernitana di Serie A musim ini: M0 S3 K3, gol 4-10.
- 3 laga kandang yang sudah dimainkan Salernitana di Serie A musim ini: 1-1 vs Udinese, 0-3 vs Torino, 1-1 vs Frosinone.
- Inter di Serie A musim ini: M5 S0 K1, gol 15-3.
- Inter selalu mencetak 1 gol dalam 2 laga terakhirnya di Serie A.
- Inter selalu menang tanpa kebobolan dalam 2 laga tandang yang sudah mereka mainkan di Serie A musim ini: 2-0 vs Cagliari, 1-0 vs Empoli.
Prediksi skor akhir: Salernitana 0-1 Inter Milan.
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming Salernitana vs Inter Milan

Kompetisi: Serie A
Pertandingan: Salernitana vs Inter Milan
Stadion: Arechi
Hari, tanggal: Minggu, 1 Oktober 2023
Jam: 01.45 WIB
Live: beIN 1
Live streaming: Vidio
Jadwal Serie A 2023/2024 Pekan 7

Sabtu, 30 September 2023
20:00 WIB Lecce vs Napoli
23:00 WIB AC Milan vs Lazio
Minggu, 1 Oktober 2023
01:45 WIB Salernitana vs Inter Milan
17:30 WIB Bologna vs Empoli
20:00 WIB Udinese vs Genoa
23:00 WIB Atalanta vs Juventus
Senin, 2 Oktober 2023
01:45 WIB AS Roma vs Frosinone
23:30 WIB Torino vs Hellas Verona
23:30 WIB Sassuolo vs Monza
Selasa, 3 Oktober 2023
01:45 WIB Fiorentina vs Cagliari
Klasemen Serie A
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi AS Roma vs Frosinone 2 Oktober 2023
Liga Italia 30 September 2023, 09:55
-
Prediksi Atalanta vs Juventus 1 Oktober 2023
Liga Italia 30 September 2023, 09:53
-
Prediksi Salernitana vs Inter Milan 1 Oktober 2023
Liga Italia 30 September 2023, 09:51
-
Prediksi Tottenham vs Liverpool 30 September 2023
Liga Inggris 30 September 2023, 09:49
-
Prediksi Girona vs Real Madrid 30 September 2023
Liga Spanyol 30 September 2023, 09:47
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR