Lotito bersedia melepas Aderson ke Old Trafford dengan mahar senilai 60 juta euro.
"Saya membeli Felipe Anderson dengan harga pada kisaran 8 juta euro dan saya bersiap untuk menjualnya kembali dengan harga 60 juta euro," ujar Lotito dalam sebuah percakapan dengan pengurus klub Salernitana yang didengar oleh pewarta dari Il Messaggero.
"Tahun dengan Anderson akan bergabung dengan Manchester United," sambung sumber tersebut menirukan Lotito.
Kabar hijrahnya winger asal Brasil ke MU bukan hal yang barus. Ia sudah santer dikabarkan akan bergabung dengan klub yang berjuluk Setan Merah ini sejak bursa transfer bulan Januari yang lalu.
Hanya saja, saat itu tidak tercapai kesepakatan untuk pindah. Anderson-pun tetap bertahan di klub ibukota Italia. Bersama Lazio, musim ini Anderson sudah mencetak tujuh gol dan satu assists di semua kompetisi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 22 Februari 2016, 23:24

-
Ke Inggris, Aubameyang Hanya Ingin Manchester United
Liga Inggris 22 Februari 2016, 21:31
-
Presiden Lazio: Felipe Anderson ke MU Musim Depan
Liga Italia 22 Februari 2016, 20:09
-
Arsenal, MU dan City Pernah Serius Dekati Buffon
Liga Italia 22 Februari 2016, 14:37
-
Bayern Tegaskan Takkan Jual Muller ke MU
Liga Inggris 22 Februari 2016, 14:09
LATEST UPDATE
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


























KOMENTAR