
Juve saat ini nyaman duduk di puncak klasemen dengan keunggulan 6 poin setelah berhasil menundukkan Sassuolo dengan skor telak 4-0. Sementara posisi runner up masih ditempati Roma dengan raihan 37 poin.
Roma butuh kemenangan tandang ke-6 musim ini demi memepet perolehan Juve di puncak Serie A. Mental anak asuh Rudi Garcia ini tengah menanjak setelah menang 2-1 melawan Fiorentina di laga terakhir mereka. Kemenangan ini berhasil menghentikan 4 hasil imbang beruntun yang dicatatkan Giallorossi sebelumnya.
Sementara itu, Milan bakal menjamu Roma setelah menuai dua hasil imbang beruntun. Yakni saat melawan Livorno 2-2 di pentas domestik dan saat bermain imbang tanpa gol melawan Ajax di pentas Liga Champions.
Roma bakal tanpa Miralem Pjanic yang menjalani sanksi larangan bertanding akibat kartu merah di laga sebelumnya. Sedangkan Milan diprediksi akan turun dengan kekuatan komplit di lini depan dengan duet Stephan El Shaarawy dan Mario Balotelli bakal ditopang Kaka di lini kedua. [initial]
(bola/mac)
Perkiraan Susunan Pemain

AS Roma (4-3-3): De Sanctis; Maicon, Benatia, Burdisso, Dodo; Bradley, De Rossi, Strootman; Florenzi, Ljajic, Gervinho
Data dan Fakta

- Roma tak terkalahkan pada 17 laga terakhir mereka di pentas Serie A.
- Terjadi kurang dari 2,5 gol dicetak AC Milan pada 5 laga kandang terakhir mereka di pentas Serie A.
- AC Milan tak terkalahkan pada 17 dari 19 laga kandang terakhir mereka di Serie A.
- Terjadi kurang dari 2,5 gol pada 3 laga tandang terakhir Roma di pentas Serie A.
Head to Head

- 13/05/13 AC Milan 0 - 0 AS Roma (Serie A)
- 23/12/12 AS Roma 4 - 2 AC Milan (Serie A)
- 25/03/12 AC Milan 2 - 1 AS Roma (Serie A)
- 29/10/11 AS Roma 2 - 3 AC Milan (Serie A)
- 08/05/11 AS Roma 0 - 0 AC Milan (Serie A)
Lima Laga Terakhir

- 24/11/13 AC Milan 1 - 1 Genoa (Serie A)
- 27/11/13 Celtic 0 - 3 AC Milan (Liga Champions)
- 01/12/13 Catania 1 - 3 AC Milan (Serie A)
- 08/12/13 Livorno 2 - 2 AC Milan (Serie A)
- 12/12/13 AC Milan 0 - 0 Ajax (Liga Champions)
- 04/11/13 Torino 1 - 1 AS Roma (Serie A)
- 10/11/13 AS Roma 1 - 1 Sassuolo (Serie A)
- 26/11/13 AS Roma 0 - 0 Cagliari (Serie A)
- 01/12/13 Atalanta 1 - 1 AS Roma (Serie A)
- 08/12/13 AS Roma 2 - 1 Fiorentina (Serie A)
Komparasi Skuat

- Rata-rata umur skuat: 25,4
- Termuda: 17 (L. Ferrari)
- Tertua: 36 (C. Abbiati)
- Pemain di bawah 21 tahun: 12
- Pemain asing: 14
- Pemain non-Eropa: 8
- Rata-rata umur skuat: 25,9
- Termuda: 17 (F. Di Mariano)
- Tertua: 37 (F. Totti)
- Pemain di bawah 21 tahun: 7
- Pemain asing: 17
- Pemain non-Eropa: 13
Prediksi

Bola.net memprediksi laga akan berakhir imbang 2-2. Bagaimana prediksi Bolaneters?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Preview: Leicester vs Man City, Duel Beda Kelas
Liga Inggris 16 Desember 2013, 17:47
-
Preview: Sunderland vs Chelsea, Cukup Pelapis
Liga Inggris 16 Desember 2013, 16:08
-
Preview: Guangzhou vs Bayern Munich, Target Juara
Bola Dunia Lainnya 16 Desember 2013, 13:00
-
Preview: Milan vs Roma, Misi Kejar Bianconeri
Liga Italia 16 Desember 2013, 11:37
-
Preview: Indonesia vs Myanmar, Menang Atau Pulang
Tim Nasional 16 Desember 2013, 10:05
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR