Bola.net - - Pelatih Juventus Massimiliano Allegri menyebut Emre Can sebagai seorang gelandang yang punya kemampuan sangat luar biasa.
Gelandang berusia 23 tahun tersebut saat ini memang masih berstatus sebagai pemain . Namun ia bisa saja pindah ke tim lain secara gratis musim panas mendatang karena kontraknya akan habis di bulan Juni nanti.
Can sendiri sudah dipepet oleh Juventus sejak musim panas lalu. Bianconeri disebut ingin membelinya kala itu tapi Liverpool ngotot tak mau melepas pemain asal Jerman tersebut.
Dalam beberapa hari belakangan ini, Can disebut-sebut sudah menggelar pertemuan dengan perwakilan Juve. Ia juga diklaim telah memutuskan untuk pindah ke Turin.
Massimiliano Allegri
Allegri lantas ditanya terkait Can. Ia pun menyebut bahwa eks gelandang Bayer Leverkusen itu memang tergolong pemain yang sangat berkualitas.
"Semua orang tahu kualitas Emre Can," serunya seperti dilansir Football Italia.
"Ia adalah pemain muda yang telah memainkan banyak pertandingan baik secara nasional maupun internasional. Ia adalah bagian dari lini tengah Jerman yang benar-benar luar biasa," ujarnya.
"Ada dirinya bersama dengan (Sami) Khedira dan Kroos - pemain yang benar-benar luar biasa," puji Allegri.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Italia 5 Januari 2018, 21:49

-
Emre Can Sudah Setuju Gabung Juventus
Liga Inggris 5 Januari 2018, 20:47
-
Saat Ini Khedira Merasa di Performa Puncak
Liga Italia 5 Januari 2018, 14:25
-
Khedira Ingin Juventus Ulangi Paruh Kedua Seperti Musim Lalu
Liga Italia 5 Januari 2018, 13:15
-
Data dan Fakta Serie A: Cagliari vs Juventus
Liga Italia 5 Januari 2018, 10:24
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR