Bola.net - Virus Corona adalah sebuah pandemi global yang harus diperangi bersama. Kepedulian itulah yang ditunjukkan oleh striker muda AC Milan, Rafael Leao.
Leao, 20, menyumbang 24.000 masker untuk sebuah rumah sakit. Dia menyumbangkan masker-masker itu ke rumah sakit Garcia de Orta.
Rumah sakit itu berlokasi di Almada, Lisbon, Portugal. Itu adalah kota kelahiran mantan pemain Sporting Lisbon dan Lille tersebut.
Pihak rumah sakit pun menyampaikan ucapan terima kasih mereka.
Sangat Berterima Kasih

"Kepada pesepak bola yang bersangkutan, juga ayahnya, Antonio Leao, rumah sakit Garcia de Orta sangat berterima kasih untuk bantuan ini," kata pihak rumah sakit dalam pernyataan mereka, seperti dikutip Football Italia.
Leao bergabung dengan Milan dari Lille pada 1 Agustus 2019. Dia direkrut Rossoneri dengan nilai transfer €35 juta.
Leao saat ini sedang berada di Portugal. Serie A masih ditangguhkan akibat pandemi virus Corona.
Sumber: Football Italia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibrahimovic, Balotelli, Giovinco Jadi Alat Kampanye Capres Klub Brasil
Liga Italia 25 April 2020, 10:31
-
Rafael Leao Sumbang 24 Ribu Masker untuk RS di Portugal
Liga Italia 25 April 2020, 08:31
-
Kapan Ibrahimovic Balik ke Milan? Ini Jawabannya
Liga Italia 24 April 2020, 23:29
-
Calabria tak Puas dengan Performanya Bersama Milan
Liga Italia 24 April 2020, 21:54
-
Ibrahimovic Buka Suara Soal Masa Depannya di AC Milan
Liga Italia 24 April 2020, 21:27
LATEST UPDATE
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR