Bola.net - - Vincenzo Montella berniat untuk memanfaatkan kedalaman skuat yang ia punya musim ini, mengingat jadwal padat membuat sang pelatih tak punya banyak waktu persiapan di antara tiap pertandingan.
Usai memulai perjalanan mereka di Liga Europa pada akhir Juli lalu, tim Serie A sudah memainkan sembilan pertandingan di semua kompetisi musim ini.
Namun demikian, hal tersebut tak mempengaruhi hasil-hasil yang diraih klub. Sejauh ini mereka baru kalah sekali, 1-4 melawan Lazio, dalam laga yang dimainkan pasca jeda Internasional.
Montella percaya bahwa kunci untuk sukses jangka panjang adalah rotasi skuat - dan dia berencana untuk kembali melakukan perubahan jelang pertandingan melawan SPAL.
Selebrasi Leonardo Bonucci bersama pemain Milan.
"Kami akan melakukan rotasi sesering mungkin. Kami akan dinanti banyak pertandingan dan tidak ada banyak waktu mempersiapkan diri," tutur Montella di FFT.
"Itulah mengapa latihan dan menonton video permainan rival kami amat vital. Ketatnya persaingan di dalam tim amat penting untuk klub besar. Ambisi kami juga amat besar musim ini."
"Kami punya banyak pemain dengan karakter berbeda. Kami akan membuat pilihan berdasarkan pertandingan yang kami hadapi. Hingga kini, semuanya berjalan baik. Sepertinya saya membuat pilihan yang tepat, namun para pemain juga sudah bermain bagus."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rotasi Jadi Cara Jitu Montella Hadapi Tuntutan di Milan
Liga Italia 20 September 2017, 11:20
-
'Banyak Pemain Bagus di Milan, Tapi Tak Ada Superstar'
Liga Italia 20 September 2017, 08:15
-
Montella: SPAL? Tim Yang Sangat Terorganisir
Liga Italia 19 September 2017, 20:37
-
Andre Silva Jaminan Posisi Inti Lawan SPAL
Liga Italia 19 September 2017, 20:04
-
AC Milan Segalanya Bagi Patrick Cutrone
Liga Italia 19 September 2017, 15:25
LATEST UPDATE
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR