Bola.net - - Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri kembali memberikan saran kepada Marko Pjaca bila ingin mencapai level tertentu dalam karir sepakbolanya.
Juventus pada musim panas lalu dinilai telah sukses mengamankan salah satu talenta paling berbakat di Eropa usai Marko Pjaca sepakat pindah ke Turin. Pemain Kroasia tersebut datang dari Dinamo Zagreb dengan biaya 23 juta euro.
Namun sejak kedatangannya, Pjaca belum mendapatkan banyak kesempatan bermain di bawah arahan pelatih Massimiliano Allegri. Meskipun Allegri mengagumi talenta dan bakatnya, namun menurutnya pemain 21 tahun tersebut masih harus bekerja lebih keras lagi.
"Pjaca harus mulai memahami bahwa untuk mencapai level tertentu dia perlu mulai untuk mengayuh, karena sepakbola bukan hanya tentang teknik, ini tentang pengorbanan dan ketersediaan," ujarnya.
"Dia memiliki kualitas hebat, tapi kami Juventus dan bila anda ingin menjadi pemain hebat, anda perlu pola pikir yang tepat," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pogba Heran Bola Tendangannya Kerap Membentur Mistar Gawang
Liga Eropa UEFA 17 Februari 2017, 23:21 -
Musim Panas Mendatang, Juve Lepas Tawaran Untuk Emre Can
Liga Italia 17 Februari 2017, 22:48 -
Presiden Palermo: Setara Messi, Harga Dybala 150 Juta Euro
Liga Italia 17 Februari 2017, 17:15 -
Data dan Fakta Serie A: Juventus vs Palermo
Liga Italia 17 Februari 2017, 16:47 -
Head-to-head: Juventus vs Palermo
Liga Italia 17 Februari 2017, 16:19
LATEST UPDATE
-
Ryan Gravenberch Siap Antar Liverpool Bangkit di Stamford Bridge
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 11:47 -
Real Madrid Disebut-sebut dalam Lagu di Album Baru Taylor Swift, Ada Apa Nih?
Bolatainment 4 Oktober 2025, 11:22 -
Gabriel Magalhaes Diragukan Tampil, Arsenal Pincang Lawan West Ham
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR