Bola.net - - Mantan pelatih , Paulo Sousa, menilai bahwa perkembangan Serie A kian meningkat dalam dua musim terakhir. Sousa yakin bahwa kini Serie A menjadi kompetisi yang lebih atraktif.
Sousa menjadi pelatih di Fiorentina pada tahun 2015 yang lalu. Namun, karirnya harus berakhir pada musim 2016/17 kemarin. Sebelum menjadi pelatih, Sousa pun pernah berkiprah di Serie A sebagai pemain dengan membela Juventus, Inter Milan dan Parma.
"Apa yang menjadi ide sepakbola Italia? Dari sudut pandang saya, dibandingkan dengan Bundesliga, La Liga atau Premier League, Serie sudah membaik dalam dua tahun terakhir," buka Sousa kepada Gazzetta dello Sport.
"Serie A lebih baik secara level maupun dari gaya bermain," tandasnya.
Terkait perubahan tersebut, Sousa tidak memungkiri ada peran yang masif dari mulai masuknya investor asing ke klub-klub Serie A. Hal ini membuat klub mulai kembali punya keuangan yang stabil dan bisa aktif di bursa transfer pemain. Pemain bintang pun berdatangan.
"Investor asing masuk, ini memungkinkan datangnya pemain bintang. Ada juga yang berada dalam level sangat tinggi di antara rekan kerja saya dan memiliki kemampuan taktik yang sangat bagus," sambungnya.
Dalam beberapa tahun terakhir, pergerakan transfer Serie A memang masif usai masuknya investor asing. Inter Milan dan AC Milan bisa jadi contohnya. Kedua klub kembali bergeliat membeli pemain bintang setelah kedatangan pemodal asal Tiongkok.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Luis Nani Resmi Berlabuh ke Klub Ibu Kota Italia
Liga Italia 31 Agustus 2017, 22:07
-
Suso: Milan Tidak Harus Kejar Scudetto
Liga Italia 31 Agustus 2017, 21:32
-
Ferguson Belum Yakin dengan Manfaat VAR
Liga Champions 31 Agustus 2017, 20:00
-
Ferguson: Juventus Punya Pelatih Fantastis
Liga Italia 31 Agustus 2017, 19:00
-
Bukan Madrid, Inilah Klub yang Disukai Xabi Alonso
Liga Italia 31 Agustus 2017, 18:38
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR