Rossoneri sempat tertatih di pembukaan Liga, namun perlahan menapak naik ke papan atas, salah satunya berkat kebintangan Stephan El Shaarawy.
"Saya sudah menjadi fans Milan sejak kecil akan sangat hebat jika kelak bisa menjadi La Bandiera (simbol) mereka," tutur Shaarawy perihal kecintaannya pada Il Diavolo Rosso.
Wonderkid ini juga mengaku lega karena Italia mulai bisa menghargai talenta-talenta muda, "Senang mengetahui Italia mulai memperhitungkan saya dan Mario Balotelli."
"Sejatinya apa yang dibutuhkan kami para pemain muda adalah kesempatan. Jika Anda punya pemain bagus dari rumah (asli Italia) kenapa harus membeli dari luar," imbuhnya.
Pemuda berumur 20 tahun itu mencetak 14 gol yang membuat pundi-pundi poin menggelembung, ia menjadi penawar luka Milanisti yang hanya bisa melihat Zlatan Ibrahimovic pergi di awal musim. (foti/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Shaarawy Tak Menyana Bisa Setajam Sekarang
Liga Italia 28 Desember 2012, 15:18
-
Montolivo Optimis Milan Bisa Lewati Hadangan Barca
Liga Champions 28 Desember 2012, 13:45
-
Shaarawy Berharap Jadi La Bandiera AC Milan
Liga Italia 28 Desember 2012, 12:02
-
Boateng Yakin El Shaarawy Bisa Jadi 'New Ibrahimovic'
Liga Italia 28 Desember 2012, 11:20
-
Montolivo Sanggup Gantikan Peran Pirlo
Liga Italia 28 Desember 2012, 03:39
LATEST UPDATE
-
Hasil Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli Hattrick, The Gunners Menang 4-1
Liga Inggris 11 Januari 2026, 22:53
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR