Bola.net - - Penyerang anyar AC Milan Andre Silva menyebut gaya main di Serie A berbeda dari kompetisi yang pernah ia jalani dan ia butuh waktu untuk beradaptasi di Italia.
Pemain berusia 21 tahun tersebut dibeli oleh Milan dari klub Portugal, FC Porto. Ia diboyong dengan bandrol yang totalnya mencapai 40 juta Euro pada musim panas kemarin.
Sejauh ini, ia telah tampil di tujuh pertandingan di semua ajang kompetisi. Namun ia hanya jadi starter sebanyak tiga kali saja, yakni di pertandingan melawan Austria Wina di babak grup Liga Europa dan di dua leg playoff kompetisi yang sama lawan Shkendija.
Di pentas Serie A sendiri, ia baru dimainkan sebanyak satu kali saja oleh pelatih Rossoneri, Vincenzo Montella. Ia dimainkan lawan Crotone, dan itu pun sebagai pemain pengganti.
Silva pun mengaku bahwa saat ini ia sedikit kesulitan dengan kultur sepakbola di Italia. Ia pun butuh waktu lebih untuk bisa menyesuaikan diri di negeri Spaghetti tersebut.
"Sepakbola Italia berbeda dengan sepakbola yang pernah saya jalani, tapi saya mencoba beradaptasi. Saya berintegrasi dengan baik dengan Nikola Kalinic dan saya akan memberikan segalanya," tegas Silva pada Sky Sport Italia.
Sejauh ini, total Silva sudah bermain sebanyak tujuh kali bagi Rossoneri. Ia sudah mengemas lima gol dan satu assist.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
San Siro Kembali Full, Abate Pun Sumringah
Liga Italia 21 September 2017, 23:10
-
Cedera Mata, Abate Pikirkan Untuk Gantung Sepatu
Liga Italia 21 September 2017, 22:46
-
Liga Italia 21 September 2017, 22:15

-
Montella: Milan Ditakdirkan Jadi Lebih Kuat
Liga Italia 21 September 2017, 11:25
-
Highlights Serie A: AC Milan 2-0 SPAL
Open Play 21 September 2017, 05:14
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR