Bola.net - - Penyerang anyar AC Milan Andre Silva menyebut gaya main di Serie A berbeda dari kompetisi yang pernah ia jalani dan ia butuh waktu untuk beradaptasi di Italia.
Pemain berusia 21 tahun tersebut dibeli oleh Milan dari klub Portugal, FC Porto. Ia diboyong dengan bandrol yang totalnya mencapai 40 juta Euro pada musim panas kemarin.
Sejauh ini, ia telah tampil di tujuh pertandingan di semua ajang kompetisi. Namun ia hanya jadi starter sebanyak tiga kali saja, yakni di pertandingan melawan Austria Wina di babak grup Liga Europa dan di dua leg playoff kompetisi yang sama lawan Shkendija.
Di pentas Serie A sendiri, ia baru dimainkan sebanyak satu kali saja oleh pelatih Rossoneri, Vincenzo Montella. Ia dimainkan lawan Crotone, dan itu pun sebagai pemain pengganti.
Silva pun mengaku bahwa saat ini ia sedikit kesulitan dengan kultur sepakbola di Italia. Ia pun butuh waktu lebih untuk bisa menyesuaikan diri di negeri Spaghetti tersebut.
"Sepakbola Italia berbeda dengan sepakbola yang pernah saya jalani, tapi saya mencoba beradaptasi. Saya berintegrasi dengan baik dengan Nikola Kalinic dan saya akan memberikan segalanya," tegas Silva pada Sky Sport Italia.
Sejauh ini, total Silva sudah bermain sebanyak tujuh kali bagi Rossoneri. Ia sudah mengemas lima gol dan satu assist.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
San Siro Kembali Full, Abate Pun Sumringah
Liga Italia 21 September 2017, 23:10
-
Cedera Mata, Abate Pikirkan Untuk Gantung Sepatu
Liga Italia 21 September 2017, 22:46
-
Liga Italia 21 September 2017, 22:15

-
Montella: Milan Ditakdirkan Jadi Lebih Kuat
Liga Italia 21 September 2017, 11:25
-
Highlights Serie A: AC Milan 2-0 SPAL
Open Play 21 September 2017, 05:14
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR