Torino sendiri sukses mendaratkan Hart ke Turin pada musim panas kemarin. Mereka meminjamnya dari Manchester City, di mana kubu The Citizens lebih suka menggunakan Claudio Bravo sebagai kiper utama mereka ketimbang Hart.
Sorrentino sendiri percaya kehadiran Hart di Torino membuat tim mereka semakin sulit ditaklukkan di ajang Serie A. "Torino telah mendatangkan kiper yang hebat. Pada pertandingan melawan Slovenia ia tampil luar baisa dan semua orang mengakui itu" beber Sorrentino kepada Tuttosport.
"Saya sebenarnya tidak terkejut dengan performa apiknya. Saya sudah mengikuti perkembangan Hart selama beberapa tahun terakhir. Saya sangat suka mengamati bagaimana kiper-kiper terbaik bermain karena anda bisa belajar sesuatu dari mereka"
"Hart sendiri punya gaya bermain yang cukup berbeda dengan kiper-kiper di Italia. Pemain sepertinya bisa memberikan 10 poin bagi tim di setiap musim. Penyelamatan pentingnya bisa memberikan empat, lima atau enam kemenangan tipis bagi timnya" tandas kiper 37 tahun tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sorrentino: Torino Tepat Datangkan Joe Hart
Liga Italia 18 Oktober 2016, 11:13
-
Hart Tinggalkan Manchester City Musim Depan
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 07:06
-
Nasib Pemain Top Premier League Yang Dipinjamkan ke Klub Lain
Editorial 14 Oktober 2016, 12:43
-
Cahill Tak Kaget dengan Aksi Fantastis Hart
Piala Dunia 13 Oktober 2016, 11:00
-
Joe Hart Dan Penyelamatan Heroik Kiper Kelas Dunia
Editorial 13 Oktober 2016, 09:38
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR