Spalletti belakangan ini ditunjuk kembali sebagai pelatih AS Roma, menggantikan Rudi Garcia. Dan di tangannya, tim ibu kota sukses menorehkan catatan kemenangan di empat laga beruntun.
"Saya banyak belajar mengenai kepelatihan dari Carlo Ancelotti. Ia adalah guru yang hebat. Apa yang ia lakukan sungguh luar biasa. Ke manapun ia pergi, Ancelotti selalu jadi yang terbaik. Ia menjadi guru yang terbaik bagi kami semua di sini dan juga manajer di seluruh dunia," tutur Spalletti pada AS.
"Saya belajar semua hal darinya. Setiap kali saya mengadakan makan malam bersamanya, saya mencoba belajar semua hal mengenai sepakbola darinya. Ia adalah pribadi yang hebat dan manajer yang bagus."
Roma akan bermain melawan Real Madrid di leg pertama 16 besar Liga Champions pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fellaini Sebut Midtjylland Tak Akan Mudah Dikalahkan
Liga Eropa UEFA 16 Februari 2016, 21:46
-
Untuk Kalahkan Madrid, Nainggolan Sebut Roma Butuh Keajaiban
Liga Champions 16 Februari 2016, 21:05
-
AS Roma-Real Madrid, Tidak Ada Kata Unggulan
Liga Champions 16 Februari 2016, 20:55
-
Florenzi Akan Matikan Aksi Ronaldo
Liga Champions 16 Februari 2016, 20:51
-
Nainggolan Ingin Main Bersama Ronaldo
Liga Champions 16 Februari 2016, 20:32
LATEST UPDATE
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Man City vs Brighton: Rating Pemain The Citizens usai Tertahan di Etihad Stadium
Liga Inggris 8 Januari 2026, 09:21
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 8 Januari 2026, 08:55
-
Rapor Pemain Chelsea Lawan Fulham: Cucurella Mengecewakan, Palmer Kembali Senyap
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR