Bola.net - - Pelatih Inter Milan, Luciano Spalletti, mengaku memiliki dua jagoan untuk jadi pelatih timnas Italia. Spalletti akan mendukung Carlo Ancelotti dan Roberto Mancini untuk jadi pelatih tetap Italia.
Timnas Italia saat ini memang belum punya pelatih tetap. Beberapa waktu yang lalu, FIGC telah menunjuk Luigi Di Biagio sebagai pelatih tim senior, tapi dia hanya menjadi pelatih sementara. Tidak ada jaminan dia bakal jadi pelatih permanen.
"Saya bisa katakan bahwa Ancelotti atau Mancini, dua figur dengan nilai yang mutlak dan pengalaman. Saya menyukai Ancelotti, sama seperti saya suka pada Mancini. Tapi, ini akan jadi tugas yang sulit untuk mereka," ucap Spalletti.
Kendati lebih mengunggulkan kedua nama tersebut, Spalletti sama sekali tidak bermaksud untuk meragukan kapasitas dari Di Biagio. Baginya, mantan pelatih Italia U-21 tersebut telah menunjukkan kinerja yang bagus.
Meskipun pada laga debutnya bersama tim senior, Di Biagio gagal memberikan kemenangan untuk Italia. Sebab, Gli Azzuri harus menelan kekalahan dengan skor 2-0 atas Argentina.
"Hasil melawan Argentina tidak menjadi representasi dari kinerja timnas Italia. Italia bermain bagus."
“Luigi Di Biagio? Ini adalah peran yang harus diperjuangkan, melawan nama-nama lain yang sudah memiliki lebih banyak pengalaman, tetapi dia melakukan pekerjaannya dengan bagus,” tandas Spalletti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Icardi Tak Dipanggil Timnas, Ini Kata Pelatih Inter Milan
Piala Dunia 26 Maret 2018, 22:34
-
Szczesny Tetap Bertahan Meski Buffon Batal Pensiun
Liga Italia 26 Maret 2018, 22:04
-
Spalletti Dukung Dua Nama Ini Jadi Pelatih Italia
Liga Italia 26 Maret 2018, 20:33
-
Spalletti: Yakin Posisi Empat Besar!
Liga Italia 26 Maret 2018, 20:09
-
Dikira Bohongan, Koulibaly Dua Kali Tutup Telepon Benitez
Liga Italia 26 Maret 2018, 19:19
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
-
Arteta Kecewa tapi Bangga: Arsenal Perlebar Jarak Jadi 6 Poin Meski Imbang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:36
-
Catatan Menarik Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Batu Sandungan The Gunners
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:34
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:21
-
AC Milan dan Pelajaran Mahal Tentang Kedewasaan
Liga Italia 9 Januari 2026, 08:55
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR