Inter sudah bermain dengan sepuluh pemain sejak menit 65 setelah Juan Jesus mendapat kartu kuning kedua. Udinese memanfaatkan keunggulan jumlah pemain dengan mencetak dua gol tambahan setelah itu.
Yang dipermasalahkan Stramaccioni adalah kartu kuning yang diterima Rodrigo Palacio karena dianggap melakukan diving. Menurut Strama, harusnya wasit menghadiahkan penalti bagi Inter.
"Palacio adalah pemain yang jujur. Domizzi memang mendorong leher Palacio dan harusnya kami dapat penalti dan Domizzi dikartu merah. Kami kembali dirugikan oleh keputusan wasit," ujar Strama setelah pertandingan.
Strama bersikukuh bahwa timnya layak menang dalam pertandingan tadi. Menurutnya Inter yang menguasai pertandingan selama 65 menit pertama terlalu banyak membuang peluang. [initial]
Review: Inter Tersungkur di Friuli (foti/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Strama Tuding Wasit Sebabkan Kekalahan Inter
Liga Italia 6 Januari 2013, 22:57
-
Preview: Udinese vs Inter, Tiga Poin di Tahun Baru
Liga Italia 6 Januari 2013, 10:00
-
Ezequiel Schelotto Masuk Radar Inter Milan
Liga Italia 5 Januari 2013, 17:30
-
Zanetti: Sneijder Masih Punya Masa Depan di Inter
Liga Italia 3 Januari 2013, 06:30
-
Strama Siap Mainkan Kembali Sneijder
Liga Italia 29 Desember 2012, 04:00
LATEST UPDATE
-
MU Digosipkan ingin Angkut Bintang Borussia Dortmund, Ini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 20 November 2025, 11:44
-
Andre Onana Bukan Kiper Jelek, Tapi Memang Tidak Cocok untuk MU
Liga Inggris 20 November 2025, 11:27
-
Refleksi Satu Tahun Ruben Amorim di Manchester United: Sulit, tapi Saya Belajar Banyak!
Liga Inggris 20 November 2025, 11:15
-
Mengapa Yamaha Ngebet Pindah ke Mesin V4 di MotoGP 2026? Ini Bedanya dengan Mesin Inline-4
Otomotif 20 November 2025, 11:14
-
Sempurna untuk Taktik Amorim, MU Bakal Bajak Pemain AC Milan Ini?
Liga Inggris 20 November 2025, 11:00
-
Lagi, Ruben Amorim Tegaskan Skema 3 Bek Bukan Masalah untuk Manchester United
Liga Inggris 20 November 2025, 10:48
-
Konflik Internal Memanas, Napoli Siap Depak Antonio Conte Demi Xavi Hernandez?
Liga Italia 20 November 2025, 10:29
-
Liverpool Bisa Bernafas Lega! MU Tidak Ikut Kejar Antoine Semenyo
Liga Inggris 20 November 2025, 10:26
LATEST EDITORIAL
-
Starting XI Bintang Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Ada Szoboszlai, Mbeumo, dan Lainnya
Editorial 19 November 2025, 22:13
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37


























KOMENTAR