Pasalnya, pengadilan olahraga di Italia telah sepakat untuk memutuskan bahwa curva sud akan ditutup di San Siro, saat stadion megah tersebut menggelar laga derby akhir pekan nanti. Hukuman ini terkait tindakan suporter Milan yang dianggap melakukan hinaan bersifat teritorial pada suporter lain di beberapa laga sebelumnya.
Tentu saja keputusan itu menimbulkan kekecewaan. Kini, suporter kedua klub rupanya akan bersatu untuk mencari solusi agar hukuman tersebut tak benar-benar dilaksanakan.
"Ini benar-benar memalukan, sekarang kami akan bertemu dan kita akan lihat apa yang bisa kami lakukan. Namun untuk saat ini tidak akan ada derby di antara fans," jelas Giancarlo Capelli, pemimpin ultras di Curva Sud San Siro, dalam satu wawancara dengan ilveromilanista.
Sebelumnya, aksi solidaritas antar ultras Juventus, Inter dan Milan pernah terjadi kala Il Rossoneri dijatuhi hukuman untuk memainkan laga tanpa penonton, yang akhirnya pelaksanaannya ditangguhkan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Urby Emanuelson Ingin Bela Milan Saat Derby
Liga Italia 18 Desember 2013, 22:10
-
FIFPro: Sistem Transfer Pemain 99% Gagal!
Liga Champions 18 Desember 2013, 14:12
-
'Tak Ada Derby Ultras Milan-Inter Tahun Ini'
Liga Italia 18 Desember 2013, 12:35
-
Jumpa Atletico, Milan Dapat Bisikan Falcao
Liga Champions 18 Desember 2013, 12:22
-
Betah di Parma, Mirante Tolak Napoli dan Milan
Liga Italia 18 Desember 2013, 11:58
LATEST UPDATE
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
-
Kata-kata Pertama Antoine Semenyo Setelah Gabung Man City dan Tolak MU-Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:07
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR