Bola.net - - Dilaporkan bahwa peminjaman pemain Barcelona, Rafinha ke Inter Milan tak termasuk opsi wajib membeli di akhir musim bila Nerazzurri lolos ke Liga Champions.
Mundo Deportivo mengklaim Inter diwajibkan membayar Barcelona senilai 35 juta euro ditambah 3 juta euro bila mereka finish empat besar di klasemen Serie A. Namun SKy Sport Italia mengabarkan yang sebaliknya.
Dalam laporan itu, Sky melaporkan bahwa mereka tak melihat ada alasan untuk mempercayai adanya klausul 'spesial' itu. Karena itu, klausul memiliki opsi membeli senilai 38 juta euro adalah yang mereka yakini.
Sebagaimana diketahui sebelumnya, Inter Milan dan Barcelona telah dikabarkan menemui kata sepakat untuk transfer Rafinha dengan status pinjaman pada bulan Januari ini hingga akhir musim.
Rafinha sendiri baru saja kembali merumput kala Barca menyerah 0-1 dari tim sekota, Espanyol di ajang Copa del Rey tengah pekan kemarin setelah sempat cedera sejak April tahun lalu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Keluarkan Pernyataan Resmi soal Antoine Griezmann
Liga Spanyol 20 Januari 2018, 20:13
-
Sang Ayah Ungkap Alasan Rafinha Ingin Gabung Inter Milan
Liga Italia 20 Januari 2018, 19:25
-
Borini: Coutinho Pantas ke Barcelona
Liga Inggris 20 Januari 2018, 12:00
-
Tak Ada Klausul Spesial Dalam Transfer Rafinha ke Inter
Liga Italia 20 Januari 2018, 10:06
-
Inter Sepakat dengan Barca Soal Rafinha?
Liga Italia 20 Januari 2018, 06:46
LATEST UPDATE
-
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2025/2026
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:15
-
Terungkap, Ini Ketegangan di Balik Layar Sebelum Man Utd Pecat Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:01
-
Usai Pecat Ruben Amorim, MU Tidak Buru-buru Cari Manajer Baru?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:55
-
Rekam Jejak Ruben Amorim Dipecat Man United: Hanya 24 Kemenangan dari 63 Laga
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:45
-
Pernyataan Lengkap Manchester United Soal Pemecatan Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:39
-
Ruben Amorim Dipecat, Siapa Pelatih Man United Sekarang?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:33
-
Perubahan Gaya Main Liverpool di Era Arne Slot Jadi Bumerang di Anfield
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:27
-
Daftar Pemain Voli Putri Jakarta Electric PLN Mobile di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 17:14
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40



















KOMENTAR