Menurut laporan yang beredar di media Italia, Tevez sudah tidak digaji selama tiga bulan terakhir ini. Meskipun bermain di Boca merupakan impiannya karena merupakan klub pertamanya, namun soal gaji tersebut menjadi masalah tersendiri bagi pemain.
Dengan demikian, Juve dikatakan siap untuk menyambut kembali striker Argentina 31 tahun tersebut. Meskipun sulit terwujud, namun kesempatan ini tidak mungkin tidak terjadi.
Tevez meninggalkan Turin akhir musim kemarin setelah mengantarkan Bianconeri meraih Scudetto dan melaju ke final Liga Champions. Tampil sebanyak 32 kali bersama Juve di kompetisi Serie A musim lalu, ia menyumbangkan 20 gol dan 7 assist. [initial]
(foti/shd)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carlo Ancelotti Sebut Masalah Milan Menumpuk
Liga Italia 7 Oktober 2015, 22:38
-
Tak Dibayar di Boca Juniors, Tevez Ingin Balik ke Juve?
Liga Italia 7 Oktober 2015, 21:27
-
Nedved Pastikan Morata Tak ke Madrid
Liga Spanyol 7 Oktober 2015, 15:19
-
Ternyata Barcelona Belum Menyerah Gaet Pogba
Liga Spanyol 7 Oktober 2015, 15:15
-
Pogba, Pilihan Nomor Satu Fans Barca
Liga Spanyol 7 Oktober 2015, 14:41
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR