Di musim ini Inter memang baru saja melakukan pergantian pelatih. Roberto Mancini dipanggil kembali ke Giuseppe Meazza untuk menggantikan Walter Mazzarri pada bulan November lalu.
Namun sampai sejauh ini penampilan Inter di bawah asuhan Mancini belum memuaskan. Mauro Icardi dkk kembali menelan kekalahan di kandang sendiri setelah dipermalukan Fiorentina dengan skor 0-1. Akibatnya, Nerazzuri melorot ke posisi sembilan di klasemen sementara Serie A.
RMC Sport melaporkan bahwa manajemen Inter sudah melakukan kontak dengan Bielsa untuk menggantikan Mancini di musim depan. Pelatih asal Argentina itu sukses membawa Les Phoceens berada di peringkat tiga dan menjadi salah satu penantang gelar Ligue 1.
Media asal Prancis itu juga menyatakan bahwa Bielsa saat ini sudah menolak proposal yang diajukan pihak Inter. Namun Bielsa belum menutup pintu untuk mengadakan pembicaraan di masa mendatang.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tak Puas Mancini, Inter Dekati Bielsa
Liga Italia 2 Maret 2015, 23:26
-
Bielsa: Saya Cuma Ingin Messi Menang di Ballon d'Or
Liga Spanyol 3 Desember 2014, 08:57
-
Cantona: Bielsa Seperti Mourinho, Ia Punya Kharisma!
Liga Eropa Lain 31 Oktober 2014, 07:51
-
Video: Duduki Kopi Panas, Pantat Bielsa 'Terbakar'
Open Play 19 Oktober 2014, 23:25
-
Bielsa dan Marseille Capai Kata Sepakat
Liga Eropa Lain 21 April 2014, 15:45
LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR