Bola.net - - Sebuah kabar gembira datang bagi Manchester United dan Penyerang intaian mereka, Andrea Belotti dikabarkan siap dilepas dengan harga yang lebih murah oleh Torino di musim panas nanti.
Nama Belotti mulai mencuat ke publik musim lalu. Ia tiba-tiba menjadi predator baru di Serie A dengan mengemas 24 gol bagi Torino di ajang tertinggi sepakbola Italia tersebut.
Performa apik Belotti itu membuat banyak klub mengintainya di musim panas lalu. Namun Torino bergerak cepat dan berhasil memasukan klausul rilis senilai 88 juta pounds kepada sang striker, sehingga para peminat Belotti mundur semua.
Dilansir Tuttosport, pada musim panas ini pihak Torino akan berubah pikiran. Mereka dikabarkan siap menego ulang nilai jual Torino kepada para klub peminat.
Hal ini dikarenakan ada penurunan performa yang signifikan dari striker 24 tahun tersebut. Ia hanya mampu mencetak 9 gol dari total 25 penampilan di Serie A musim ini, sehingga performanya ini cukup mengkhawatirkan di kalangan manajemen Il Toro.
Presiden Torino, Urbano Cairo kabarnya siap menurunkan harga jual sang striker pada musim panas nanti. Mereka berharap ada banyak peminat yang akan menebus striker Timnas Italia itu di musim panas nanti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Kode! Jorginho Akui Suka Premier League
Liga Inggris 28 Maret 2018, 21:04
-
Anak Yang Berbakti! Pogba Dedikasikan Golnya Untuk Almarhum Sang Ayah
Piala Dunia 28 Maret 2018, 19:41
-
Ini Aksi Sripun, Remaja Perempuan Semarang Yang 'Bajak' Instagram Beckham
Bolatainment 28 Maret 2018, 18:01
-
Real Madrid Utus Agen Rahasia Untuk Rayu De Gea
Liga Inggris 28 Maret 2018, 16:32
-
Madrid Juga Dambakan Sergej Milinkovic-Savic
Liga Inggris 28 Maret 2018, 16:13
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR