Melalui akun Facebook pribadinya, Balotelli mengucapkan terima kasih atas segala kesempatan yang telah diberikan oleh Liverpool kepadanya.
"Saya benar-benar berterimakasih kepada Liverpool dan semua fans Liverpool atas waktu dan kesempatan yang telah diberikan kepada saya. Ini bukan ucapan sampai jumpa tapi lebih seperti ucapan selamat tinggal. Saya akan selalu mendukung kalian di seluruh kompetisi... kecuali saat kalian menghadapi AC Milan," tulisnya di akun Facebook tersebut.
Balotelli sendiri akan berseragam Milan dengan status sebagai pinjaman selama satu musim penuh.
Sebelum 'pulang' ke San Siro, mantan pemain Inter Milan itu memang menjalani musim yang buruk di Inggris.Tidak seperti saat di Manchester City, mantan penggawa tim nasional Italia itu gagal menunjukkan penampilan terbaik dengan hanya mencetak satu gol di ajang liga.
Bersama Milan nantinya, Balotelli diprediksi akan kembali menunjukkan performa apiknya. Mengingat, saat pertama kali dibeli oleh Milan dari City dirinya sanggup mencatat 26 gol dan 6 assist.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zapata Berharap Bacca Sukses di Milan
Liga Italia 26 Agustus 2015, 22:54
-
Zapata Sebut Balotelli Terlihat Serius di Milan
Liga Italia 26 Agustus 2015, 22:40
-
Ucapan Perpisahan Balotelli Kepada Liverpool
Liga Italia 26 Agustus 2015, 19:12
-
Inilah Peraturan Ketat dari Milan Untuk Balotelli
Liga Italia 26 Agustus 2015, 19:04
-
Materazzi Doakan Balotelli Sukses di Milan
Liga Italia 26 Agustus 2015, 14:06
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR