Gelandang berusia 33 tahun itu digaet dengan gratis dari AC Milan musim panas lalu dan menjadi pemain kunci dalam sukses Bianconeri menjadi kampiun Serie A. Dan Zamparini yakin Juventus hanyalah skuad biasa-biasa tanpa kehadiran sang deep-lying playmaker.
"Juventus cuma berisi para pemain biasa, bukan fenomena besar. Pirlo satu-satunya yang hebat, lainnya cuma biasa saja," cetus presiden nyentrik Rosanero itu pada Radio Radio.
Palermo akan menghadapi Juventus akhir pekan ini dan Zamparini mengharapkan para penyerangnya akan memberi kesulitan pada sang penguasa capolista. "Kami bisa menempatkan mereka dalam kesulitan, terutama dengan penyerang-penyerang kami yang sangat hebat," yakinnya. (row/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zamparini: Pemain Hebat di Juve Cuma Pirlo
Liga Italia 8 Desember 2012, 20:00
-
Juve Bakal Tawar Llorente 6 Juta Euro
Liga Italia 8 Desember 2012, 06:25
-
Liga Italia 8 Desember 2012, 04:58

-
Pandev: Inter-Napoli Tidak Krusial
Liga Italia 8 Desember 2012, 02:41
-
Tiga Raksasa Italia Minati Balotelli
Liga Italia 8 Desember 2012, 00:03
LATEST UPDATE
-
Hasil Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli Hattrick, The Gunners Menang 4-1
Liga Inggris 11 Januari 2026, 22:53
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR