Bola.net - - menutup agenda pramusim 2017 dengan hasil positif. Melawan Athletic Bilbao di Aviva Stadium di Dublin, Irlandia, Sabtu , The Reds menang 3-1.
Liverpool tampil percaya diri ketika meladeni perlawanan Bilbao. Divock Origi sempat mendapatkan peluang matang tapi masih gagal mengkonversinya menjadi gol.
The Reds mendapatkan penalti setelah Roberto Firmino dijatuhkan Inigo Lekue di kotak terlarang. Pemain Brasil itu lalu tidak menyia-nyiakan peluang untuk membawa timnya unggul 1-0 lewat titik putih pada menit 21.
Sembilan menit berselang Bilbao mampu menyamakan kedudukan. Gawang Simon Mignolet kebobolan berkat aksi yang ditunjukkan Inaki Williams.
Usaha Liverpool untuk menambah gol di sisa babak pertama tak membuahkan hasil. Hingga babak pertama berakhir, skor imbang 1-1 tak berubah.
Pada babak kedua, Liverpool menurunkan susunan pemain yang berbeda. Hal ini ternyata berbuah positif buat tim asuhan Jurgen Klopp.
Benjamin Woodburn mencetak gol dan sekaligus membuat timnya berbalik unggul menjadi 2-1. Gol Woodburn tersebut terjadi pada menit 59.
Upaya The Reds untuk menambah gol akhirnya membuahkan hasil pada menit 80. Dominic Solanke mencetak gol sehingga Liverpool menjauh dengan skor 3-1.
Gol Solanke menjadi penutup dalam laga tersebut. Hingga laga berakhir, skor 3-2 tetap bertahan. Kemenangan ini menjadi modal positif buat The Reds sebelum mengarungi kompetisi Premier League pekan depan.
Susunan Pemain:
Liverpool: Mignolet; Alexander-Arnold, Matip, Lovren, Moreno; Can, Milner, Grujic; Salah, Firmino, Origi.
Athletic Bilbao: Arrizabalaga; Boveda, Nunez, Lekue, Saborit; San Jose, Rico, Aketxe; Williams, Merino, Cordoba.(bola/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Solanke Bisa Menyesuaikan Diri Dengan Cepat di Liverpool
Liga Inggris 6 Agustus 2017, 22:32
-
Jika ke Barca, Coutinho Diklaim Bisa Rusak Peluangnya Masuk Timnas
Liga Inggris 6 Agustus 2017, 20:37
-
Dapat Assist Bagus, Solanke Berterima Kasih Pada Klavan
Liga Inggris 6 Agustus 2017, 19:59
-
Liga Spanyol 6 Agustus 2017, 18:59

-
Coutinho Absen Lawan Bilbao, Ini Penjelasan Klopp
Liga Inggris 6 Agustus 2017, 18:42
LATEST UPDATE
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR