
Bola.net - - Megabintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo dikabarkan sudah mulai mencari tahu soal kompetisi sepak bola di Liga Super Tiongkok. Kabar ini disampaikan langsung oleh Luiz Felipe Scolari, pelatih berdarah Brasil yang saat ini menangani Guangzhou Evergrande.
Dilansir dari goal, Scolari mengaku Ronaldo telah menghubunginya secara pribadi untuk menanyakan soal kehidupan di Tiongkok. Scolari pun mencoba menjawab semua pertanyaan Ronaldo terkait sepak bola maupun hal-hal umum.
"Dia (Ronaldo, Red) bertanya pada saya soal kehidupan di Tiongkok lebih dari sekali. Memangnya kenapa Ronaldo tidak boleh pergi ke Tiongkok?" jelas Scolari.
"Saya menjelaskan semua detail padanya. Kami juga memahami bahwa Ronaldo memiliki bisnis dan di Tiongkok ada industri yang terbesar di dunia untuk itu."
Ronaldo yang kini berusia 33 tahun memang semakin mendekati masa-masa pensiunnya dari sepak bola Eropa. Mengingat Ronaldo sudah terbiasa bermain dengan gaji melimpah, bukan tidak mungkin Liga Tiongkok akan menjadi pertimbangannya.
"Saya selalu mengatakan padanya: siapapun yang memiliki kesempatan, harus berani pergi ke Tiongkok."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ingin Beli Newcastle, Mayweather Siap Boyong Ronaldo
Piala Dunia 20 Maret 2018, 17:05
-
5 Pemain Yang Bisa Rebut Ballon d'Or Setelah Messi dan Ronaldo
Editorial 20 Maret 2018, 14:43
-
Ronaldo Diyakini Salip Messi Dalam Perburuan Pichichi
Liga Spanyol 20 Maret 2018, 13:55
-
9 Pemain Ini Sukses Cetak 4 Gol Dalam Satu Laga di Musim Ini
Editorial 20 Maret 2018, 10:38
-
4 Rekor Ronaldo Yang Bakal Sulit Dipecahkan
Editorial 20 Maret 2018, 09:50
LATEST UPDATE
-
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2025/2026
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:15
-
Terungkap, Ini Ketegangan di Balik Layar Sebelum Man Utd Pecat Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:01
-
Usai Pecat Ruben Amorim, MU Tidak Buru-buru Cari Manajer Baru?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:55
-
Rekam Jejak Ruben Amorim Dipecat Man United: Hanya 24 Kemenangan dari 63 Laga
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:45
-
Pernyataan Lengkap Manchester United Soal Pemecatan Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:39
-
Ruben Amorim Dipecat, Siapa Pelatih Man United Sekarang?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:33
-
Perubahan Gaya Main Liverpool di Era Arne Slot Jadi Bumerang di Anfield
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:27
-
Daftar Pemain Voli Putri Jakarta Electric PLN Mobile di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 17:14
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


















KOMENTAR